Kandidat Gubernur BI di Tangan Jokowi : Perry, Sri Mulyani, Tiko, atau Purbaya?

Indonesia Berita Berita

Kandidat Gubernur BI di Tangan Jokowi : Perry, Sri Mulyani, Tiko, atau Purbaya?
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 Bisniscom
  • ⏱ Reading Time:
  • 49 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 23%
  • Publisher: 59%

Nama kandidat atau calon Gubernur Bank Indonesia (BI) sudah di tangan Jokowi. Perry Warjiyo, Sri Mulyani, Kartika Wirjoatmodjo, atau Purbaya Y. Sadewa?

Bagikan A- A+ Bisnis.com, JAKARTA – Presiden Joko Widodo akhirnya buka suara soal calon Gubernur Bank Indonesia. Secara mengejutkan, Jokowi mengatakan dirinya sudah mengantongi nama kandidat Gubernur BI.

Adapun, ketiganya merupakan anggota Komite Stabilitas Sistem Keuangan , lembaga koordinasi super yang mengelola sistem keuangan Indonesia di mana tidak termasuk nama Mahendra Siregar Ketua Otoritas Jasa Keuangan/OJK yang tak masuk dalam hitungan kali ini. Sejumlah nama santer terlihat di lingkungan Istana Kepresidenan, Jakarta menjelang habisnya masa jabatan Gubernur Bank Indonesia Perry Warjiyo yang akan berakhir dalam dua bulan lagi.

Adapun, Gubernur BI Perry Warjiyo terpantau keluar dari Istana Merdeka pada hari yang sama, yaitu sekitar pukul 15.00 WIB. Namun, Bisnis tidak mengetahui apakah Perry mengikuti rapat terkait KEM dan PPKF 2024 atau justru menghadiri bertemu Jokowi di luar agenda tersebut. Lebih lanjut, orang nomor satu di Indonesia itu memastikan bahwa dalam waktu dekat nama yang telah dikantonginya akan disampaikan ke pihak DPR. Mengingat jabatan Gubernur BI diusulkan dan diangkat oleh Presiden dengan persetujuan DPR RI.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

Bisniscom /  🏆 23. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Jokowi Kantongi Nama Calon Gubernur BI Pengganti Perry Warjiyo |Republika OnlineJokowi Kantongi Nama Calon Gubernur BI Pengganti Perry Warjiyo |Republika OnlinePerry Warjiyo merupakan calon tunggal yang diajukan Jokowi kepada DPR pada 2018
Baca lebih lajut »

Jokowi sudah kantongi sejumlah nama Calon Gubernur BIJokowi sudah kantongi sejumlah nama Calon Gubernur BIPresiden akan mengusulkan Calon Gubernur BI yang kemudian akan menjalani uji kelayakan dan kepatutan di Komisi XI DPR sebelum diputuskan untuk disetujui atau tidak.
Baca lebih lajut »

Jokowi Sudah Kantongi Nama Calon Gubernur BI, Diputuskan Paling Lambat BesokJokowi Sudah Kantongi Nama Calon Gubernur BI, Diputuskan Paling Lambat BesokPresiden Joko Widodo (Jokowi) telah mengantongi nama-nama calon Gubernur Bank Indonesia (BI).
Baca lebih lajut »

Jokowi Kantongi Nama Calon Gubernur BI, Siapa Yah?Jokowi Kantongi Nama Calon Gubernur BI, Siapa Yah?Presiden Joko Widodo atau Jokowi telah memiliki nama calon gubernur Bank Indonesia (BI) masa jabatan 2023-2028.
Baca lebih lajut »

Jokowi segera Memutuskan Nama Calon Gubernur BIJokowi segera Memutuskan Nama Calon Gubernur BIJokowi segera memutuskan nama calon gubernur BI. Nama itu akan diusulkan untuk menjalani kepatutan dan kelayakan di Komisi X DPR untuk disetujui atau tidak.
Baca lebih lajut »

Jokowi Sudah Kantongi Nama Gubernur Baru BI, Besok Diputuskan!Jokowi Sudah Kantongi Nama Gubernur Baru BI, Besok Diputuskan!Jokowi bilang dirinya akan memutuskan siapa yang diusulkan jadi calon Gubernur BI besok. Siapa kira-kira menurut detikers?
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-21 03:01:43