Direktorat Pelindungan Warga Negara Indonesia Kementerian Luar Negeri Republik Indonesia (Kemlu RI) mengatakan Kementerian Luar Negeri Kamboja telah merespons ...
Direktur Perlindungan WNI dan BHI Kementerian Luar Negeri RI Judha Nugraha berbicara dalam Media Briefing Direktorat Pelindungan WNI Kemlu, Jakarta, Jumat . ANTARA/KatrianaJakarta - Direktorat Pelindungan Warga Negara Indonesia Kementerian Luar Negeri Republik Indonesia mengatakan Kementerian Luar Negeri Kamboja telah merespons permintaan Menteri Luar Negeri RI untuk membebaskan 60 WNI yang disekap di negara itu.
Ia mengatakan bahwa Kementerian Luar Negeri Kamboja telah merespons dan akan mengirimkan tim dari kepolisian Kamboja untuk menyelesaikan kasus tersebut. Judha mengatakan bahwa korban penipuan perusahaan investasi palsu di Sihanoukville, Kamboja, saat ini bertambah dari 53 orang menjadi 60 orang. Pemerintah juga telah berkomunikasi dengan Kedutaan Besar Kamboja di Jakarta untuk menyampaikan isu tersebut kepada otoritas di Phnom Penh.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Menlu Retno: Neraca Perdagangan Indonesia ke Korsel Surplus 7,4 Triliun Rupiah, akan DitingkatkanMenteri Luar Negeri RI Retno Marsudi menyatakan bahwa neraca perdagangan Indonesia terhadap Korea Selatan tercatat surplus 500 juta dolar AS sepanjang 2022.
Baca lebih lajut »
Menlu Jerman Bertemu PM Yunani Bahas Beragam IsuMenteri Luar Negeri Jerman Annalena Baerbock, Jumat (29/7), bertemu Perdana Menteri Yunani Kyriakos Mitsotakis sebagai bagian dari kunjungan dua hari ke Yunani. Dalam kunjungan resmi pertamanya ke Yunani, Baerbock juga akan bertemu mitranya dari Yunani, Nikos Dendias. Keduanya dijadwalkan akan...
Baca lebih lajut »
Menlu: Pemimpin Dunia Apresiasi Jokowi dalam Upaya Perdamaian GlobalMenlu Retno Marsudi kerap mendampingi Presiden Jokowi ke berbagai negara. Menlu Retno mengatakan para pemimpin dunia memberikan apresiasi kepada Jokowi.
Baca lebih lajut »
Menlu Rusia Menyangkal Fakta Kondisi Krisis PanganMenlu Rusia, Sergei Lavrov menyangkal kondisi krisis pangan. Dia menegaskan Rusia tidak bertanggung jawab atas lonjakan harga pangan global.
Baca lebih lajut »
53 WNI Disekap di Kamboja, KBRI Phnom Penh Minta Polisi Bantu BebaskanKBRI telah menghubungi pihak Kepolisian Kamboja untuk permohonan bantuan pembebasan sambil terus menjalin komunikasi dengan para WNI.
Baca lebih lajut »
53 WNI Diduga Disekap di Phnom Penh, KBRI Minta Bantuan Pembebasan ke Kepolisian KambojaKedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) Phnom Penh di Kamboja telah menghubungi kepolisian untuk pembebasan dari 53 Warga Negara Indonesia (WNI) yang diduga
Baca lebih lajut »