Timnas wanita Swedia berhasil kalahkan Inggris dengan skor 2-1.
REPUBLIKA.CO.ID, NICE -- Tim nasional sepak bola wanita Swedia berhasil merebut juara tiga Piala Dunia 2019 setelah mengalahkan Inggris dengan skor tipis 2-1 di Stade de Nice, Sabtu . Ini menjadi yang pertama kali negara Skandinavia itu meraih gelar di kompetisi kelas dunia.
Sementara Inggris yang berstatus juara ketiga edisi piala dunia sebelumnya, juga memasang formasi yang sama. Sang pelatih, Phillip Neville mengandalkan Nikita Parris, Ellen White, dan Beth Mead sebagai ujung tombak. Beberapa kali mendapat perlawanan sengit, Swedia justru semakin beringas dengan menggandakan keunggulan menjadi 2-0. Kali ini giliran Sofia Jakobsson yang datang dari sisi kanan untuk menyumbang gol dan membuat pendukung Swedia bersorak.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Swedia rebut peringkat ketiga usai tundukkan Inggris 2-1Tim nasional putri Swedia merebut peringkat ketiga Piala Dunia Putri 2019 seusai menundukkan Inggris 2-1 di Stadion Allianz Riviera, Nice, Prancis, ...
Baca lebih lajut »
Kalahkan Inggris, Swedia Peringkat Ketiga Piala Dunia WanitaTimnas Swedia meraih peringkat ketiga Piala Dunia Wanita 2019 setelah mengalahkan Inggris 2-1 di Stadion Allianz Riviera, Sabtu (6/7).
Baca lebih lajut »
Arkeolog Temukan Dua 'Kuburan' Kapal Viking di SwediaSetelah melakukan penggalian rutin sejak musim gugur tahun lalu, agensi arkeologi dari museum sejarah Swedia menemukan dua situs baru pemakaman kapal viking.
Baca lebih lajut »
Kalahkan Inggris, Swedia Peringkat Ketiga Piala Dunia WanitaTimnas Swedia meraih peringkat ketiga Piala Dunia Wanita 2019 setelah mengalahkan Inggris 2-1 di Stadion Allianz Riviera, Sabtu (6/7).
Baca lebih lajut »
Swedia rebut peringkat ketiga usai tundukkan Inggris 2-1Tim nasional putri Swedia merebut peringkat ketiga Piala Dunia Putri 2019 seusai menundukkan Inggris 2-1 di Stadion Allianz Riviera, Nice, Prancis, ...
Baca lebih lajut »
Final Copa America, Perebutan Juara Tiga, Preview Argentina vs Chile, Laga Pelipur Lara - Tribunnews.comPerebutan juara ketiga Copa America 2019 Argentina vs Chile digelar Minggu (7/7/2019) pukul 02.00 WIB di stadion Arena Corinthians, São Paulo, Brasil.
Baca lebih lajut »