Yamaha XSR900 2025 hadir dengan warna Midnight Black yang menawan, menghadirkan perpaduan klasik dan modern dengan mesin 900cc bertenaga 119 hp.
Dilansir dari 2banh.vn, motor sport heritage ini hadir sebagai representasi sempurna dari perpaduan unsur klasik tahun 1980-an dengan teknologi modern.
Desain yang diusung menghadirkan sentuhan retro melalui lampu LED bulat dan kaca spion di ujung setang, menciptakan tampilan yang begitu berkelas. Tidak hanya tampilan, XSR900 2025 diperkaya dengan fitur-fitur canggih seperti IMU 6 sumbu, assist dan anti-slip clutch, berbagai mode berkendara elektronik, quickshifter, serta cruise control generasi terbaru. Semua ini memberikan pengalaman berkendara yang optimal dan aman.Warna Midnight Black hadir dengan sentuhan elegan berupa velg emas yang dipadukan dengan tutup penyesuai sok depan dan logo YAMAHA senada pada tangki bahan bakar.
Soal jantung pacu, XSR900 2025 dibekali mesin 3 silinder segaris berkapasitas 900cc yang mampu menghasilkan tenaga maksimal 119 hp pada 10.000 rpm dan torsi puncak 93 Nm pada 7.000 rpm. Spesifikasi ini menjadikannya sebagai motor sport premium yang sangat kompetitif di kelasnya.Dengan tinggi jok 810 mm, kapasitas tangki 14 liter, dan bobot 193 kg, XSR900 2025 siap dipasarkan di Amerika Utara dengan harga $10,599 . Motor ini akan tersedia di pasar Eropa dan Amerika Utara.
Jika hadir di pasar Tanah Air, tentu motor ini siap menghadirkan pengalaman berkendara yang tak terlupakan dengan sentuhan klasik yang memukau.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Daftar Harga Yamaha Aerox 155 Bekas November 2024, Skutik Kece Cocok Buat Anak MudaIngin beli Yamaha Aerox 155 bekas? Simak kisaran harganya di sini! Kami berikan informasi terbaru tentang harga Yamaha Aerox 155 bekas tahun 2017-2022.
Baca lebih lajut »
155 'Game Developer' Indonesia Kantongi Sertifikasi Perancangan Gim Kelas Dunia, Google Play x UnityGoogle Play bemitra dengan Unity, Kemenparekraf RI, dan AGI menggelar program pelatihan pengembang gim Google Play x Unity 2024.
Baca lebih lajut »
Gelar Latganda Sektuba, 155 Prajurit TNI AU Digembleng 6 Hari di Wonogiri dan PacitanBerita Gelar Latganda Sektuba, 155 Prajurit TNI AU Digembleng 6 Hari di Wonogiri dan Pacitan terbaru hari ini 2024-11-11 15:10:29 dari sumber yang terpercaya
Baca lebih lajut »
Google Play dan Unity Kolaborasi, Sertifikasi 155 Developer Indonesia Go Global155 developer Indonesia telah berhasil menyelesaikan program pelatihan Google Play x Unity, serta meraih sertifikasi Unity-Certified Associate.
Baca lebih lajut »
Anak Magang Disebut Bikin Rugi Rp 155 M, Induk TikTok Buka SuaraAnak magang membuat kacau proyek besar induk TikTok. Simak!
Baca lebih lajut »
Sinopsis SALEHA SCTV Episode 155, Hari Ini Selasa 22 Oktober 2024: Nando Terjebak Dalam Masalah BesarSinopsis SALEHA SCTV Episode 155, Hari Ini Selasa 22 Oktober 2024: Nando Terjebak Dalam Masalah Besar
Baca lebih lajut »