Daop 4 Semarang mengoperasikan sebanyak 46 kereta api pada bulan Agustus 2020, dengan rincian 34 kereta api jarak jauh dan 12 kereta api lokal.
Rinciannya, 34 kereta api jarak jauh dan 12 kereta api lokal.
"Jumlah kereta api yang beroperasi tersebut, baru 57 persen bila dibandingkan dengan kondisi semestinya, sesuai grafik perjalanan kereta api di wilayah yakni 81 kereta api yang harusnya beroperasi," ujar Humas KAI Daop 4 Semarang Krisbiantoro dalam keterangannya, Selasa .Sebelumnya, perjalanan kereta api tersebut hanya beroperasi pada akhir pekan dan tanggal tertentu saja."KA dengan tujuan Semarang, Yogyakarta, Solo, Surabaya, dan Malang itu menjadi favorit para pelanggan KA," ungkapnya.
Selain itu, pada momentum hari libur Kemerdekaan RI pada 17 Agustus dan libur Tahun Baru Islam pada 20 Agustus, KAI menambah perjalanan kereta api jarak jauh. Antara lain KA Jayabaya rute Pasar Senen-Malang dijalankan pada tanggal 14 hingga 17, 19 dan 23 Agustus.Lalu, KA Brantas rute Blitar-Pasar Senen dijalankan pada tanggal 14 hingga 17, 19 hingga 24, 28 hingga 30 Agustus.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Libur HUT Kemerdekaan RI, Daop 1 Tambah 13 Perjalanan KAKAI Daop 1 Jakarta tambah perjalanan 13 kereta api untuk menyambut hari ulang tahun ke-75 Republik Indonesia. Catat jadwalnya.
Baca lebih lajut »
HUT ke-75 RI, KAI Daop 1 Jakarta Bentangkan Bendera Merah Putih Sepanjang 17 Meter di Kereta - Tribunnews.comAjak Penumpang KA Bangkitkan Semangat Kemerdekaan, Daop 1 Jakarta Bentangkan Bendera Merah Putih di Rangkaian KA, dan Kumandangkan Lagu Kebangsaan
Baca lebih lajut »
Libur HUT Kemerdekaan RI, Daop 1 Tambah 13 Perjalanan KAKAI Daop 1 Jakarta tambah perjalanan 13 kereta api untuk menyambut hari ulang tahun ke-75 Republik Indonesia. Catat jadwalnya.
Baca lebih lajut »
KAI Tambah Perjalanan Kereta Api di Libur Tahun Baru Islam, Ini RutenyaKAI memastikan memberikan pelayanan terbaik dalam rangka menyambut libur Hari Kemerdekaan Indonesia dan libur Tahun Baru Islam.
Baca lebih lajut »
Sambut Libur Panjang, KAI Tambah Perjalanan KA |Republika OnlineAda tambahan 14 KA yang dioperasikan setiap hari selama Agustus 2020 ini.
Baca lebih lajut »
Soekarno: Saya Percaya Mistik, 17 Angka Keramat, Angka Suci |Republika OnlineMenurut Soekarno 17 Agustus 1945 adalah hari baik, Jumat bulan Ramadhan
Baca lebih lajut »