Kadin yakin Persis bisa berkontribusi sektor riil sebagai penggerak ekonomi syariah
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Kamar Dagang dan Industri pusat mendorong organisasi kemasyarakat Islam Persatuan Islam untuk bergerak pada sektor riil. Apalagi saat ini Persis memiliki 230 lembaga pendidikan berbasis pesantren dan 358 cabang di wilayah seluruh Indonesia.
"Persis memiliki potensi luar biasa besar dalam memberikan kontribusi riil sebagai penggerak ekonomi nasional berbasis syariah," ujarnya saat memberikan sambutan dalam video yang dibagikan di acara Muktamar Persis ke XVI di Hotel Sutan Raja, Kabupaten Bandung, Sabtu . Arsjad melanjutkan pemberdayaan dapat dilakukan pada lembaga pendidikan milik Persis, mengembangkan center of excellent, pengembangan holding pesantren. Serta promosi produk halal dan pemberdayaan santri.
Ia mengatakan pemberdayaan lainnya dapat dilakuakn dengan peningkatan kapasitas, inkubasi usaha dan menciptakan iklim kewirausahaan. Program-program tersebut dapat dijalankan bekerja sama dengan pemerintah.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Pelatih Fisik Persis Solo Youth: Gaya Permainan Lama Sulit Hadapi Tipe ModernMenurut coah Sofie, sepak bola modern sekarang ini sangat berbeda dengan sepak bola era 2000-an ke bawah.
Baca lebih lajut »
Persis Solo U-14 Jadi Runner-Up EPA 2022JAKARTA – Tren positif Persis Solo U-14 di ajang Elite Pro Academy (EPA) 2022, kandas pada laga pamungkas. Di partai final, Laskar Sambernyawa Muda kalah 1-3 kontra Dewa United di Lapangan Pulo Mas, Jakarta, Kamis (22/9).
Baca lebih lajut »
Jelang Hadapi Persis Solo, Ini Rekor Mentereng PSM Makassar di Liga 1 2022/2023Tim yang berdiri sejak 1915 ini belum tersentuh kekalahan hingga pekan kesembilan yang telah mereka jalani di Liga 1 2022/2023.
Baca lebih lajut »
Pengumuman Pelatih Persis Solo Kian Dekat, Nama Kandidat Asal Portugal MenguatPaulo Gomes kali terakhir menangani tim asal Arab Saudi, Al-Khaleej, dan saat ini sedang 'menganggur' alias tidak terikat kontrak dengan klub.
Baca lebih lajut »
KADIN Gelar Turnamen GolfKamar Dagang dan Industri (KADIN) Indonesia menggelar turnamen golf di Pondok Indah Golf Course dalam rangka peringatan HUT ke-45
Baca lebih lajut »
Ini Catatan Kadin Soal Larangan Ekspor Timah JokowiKamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia buka suara terhadap manuver Presiden Joko Widodo yang berencana melarang ekspor timah, akhir tahun ini.
Baca lebih lajut »