Kabut Asap, 3 Pesawat Kesulitan Mendarat di Pekanbaru

Indonesia Berita Berita

Kabut Asap, 3 Pesawat Kesulitan Mendarat di Pekanbaru
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 Beritasatu
  • ⏱ Reading Time:
  • 36 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 18%
  • Publisher: 59%

Tiga pesawat dari tiga maskapai berbeda kesulitan mendarat di Bandar Udara Internasional Sultan Syarif Kasim II Pekanbaru, Riau akibat kabut asap, Minggu.

Pekanbaru, Beritasatu.com - Tiga pesawat dari tiga maskapai berbeda kesulitan mendarat di Bandar Udara Internasional Sultan Syarif Kasim II Pekanbaru, Riau akibat kabut asap kebakaran hutan dan lahan yang menyebabkan jarak pandang hanya 500 meter.

"Masih holding sementara ada dua, Batik Air dan Citilink, juga kemungkinan Malindo," kata Officer In charge Bandara Sultan Syarif Kasim II Pekanbaru Benni Netra. Selanjutnya, Citilink QG 936 yang juga dari Soekarno Hatta dijadwalkan untuk mendarat sekitar pukul 08.15 WIB, serta Malindo Air OD 362 dari Subang, Malaysia yang dijadwalkan mendarat pukul 08.30 WIB juga masih berputar-putar di udara Pekanbaru.

Terbatasnya jarak pandang itu merupakan dampak dari kabut asap Karhutla yang kini melanda sebagian wilayah Riau. BMKG menyatakan jarak pandang terbatas juga berlangsung di Pelalawan yang hanya berkisar 300 meter, Rengat Kabupaten Indragiri Hulu 500 meter serta Kota Dumai 1 Kilometer.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

Beritasatu /  🏆 26. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Hibur Pengungsi Kabut Asap Pekanbaru, Komunitas Ini Sediakan Buku BacaanHibur Pengungsi Kabut Asap Pekanbaru, Komunitas Ini Sediakan Buku Bacaan'Kami hadir memberikan akses terhadap buku-buku. Kami berharap dalam setiap posko tanggap darurat asap terdapat fasilitas buku-buku yang bermanfaat untuk korban atau pasien _ Regional
Baca lebih lajut »

Kabut asap masih pekat selimuti Pekanbaru, jarak pandang 600 meterKabut asap masih pekat selimuti Pekanbaru, jarak pandang 600 meterKabut asap kebakaran hutan dan lahan (karhutla) masih pekat menyelimuti Kota Pekanbaru, Provinsi Riau, pada Jumat pagi yang menyebabkan jarak pandang ...
Baca lebih lajut »

Kabut asap hambat aktivitas sekolah dan perdagangan warga PekanbaruKabut asap hambat aktivitas sekolah dan perdagangan warga PekanbaruSeorang pedagang kuliner mengaku omzetnya turun selama kabut asap melanda Pekanbaru. Biasanya Akir bisa mendapat omzet Rp2 juta, tapi kini hanya Rp800 ribu hingga Rp1 juta.
Baca lebih lajut »

Dampak Kabut Asap, Pesawat Batal Mendarat di Bandara SilangitKondisi kabut asap di kawasan Danau Toba berdampak buruk pada penerbangan menuju Bandara Sisingamangaraja XII di Silangit, Tapanuli Utara, Sumut, Kamis (19/9). KabutAsap
Baca lebih lajut »

Pariwisata Batam Tidak Terganggu Kabut AsapPariwisata Batam Tidak Terganggu Kabut AsapSingapuran tidak mengeluarkan 'travel advice' dan 'travel warning'.
Baca lebih lajut »

Kabut Asap Tidak Bisa Ditembus Lampu LEDKabut Asap Tidak Bisa Ditembus Lampu LEDKabut asap yang ditimbulkan akibat karhutla membuat pengguna kendaraan dengan lampu LED terbatas visibilitasnya.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-04-28 04:17:57