Kabar Baik! Indonesia Bakal Punya Pabrik Chip Semikonduktor Sendiri

Indonesia Berita Berita

Kabar Baik! Indonesia Bakal Punya Pabrik Chip Semikonduktor Sendiri
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 detikcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 63 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 28%
  • Publisher: 51%

Angin segar bagi industri otomotif Tanah Air! Indonesia bakal punya pabrik semikonduktor sendiri yang berlokasi di Batam.

"Ya, ini bukan hanya Indonesia, satu dunia mengalami kelangkaan. Chip ini berbeda-beda tergantung penggunaannya. Untuk mobil chip ada yang khusus, ataupun sifatnya sama dengan elektronik," ujar Nangoi.

"Untuk mendapat supply tambahan chip, kami juga menghubungi prinsipal dengan menggunakan tangan kementerian untuk membujuk prinsipal supaya memberikan chip yang lebih kepada Indonesia. Karena sebagian besar produksi mobil di Indonesia masih combustion engine," tambah dia.Dicuplik dari situs Kemenperin.go.id, pabrikan semikonduktor yang akan menambah investasinya di Indonesia ialah PT Infineon Technologies Batam.

Melalui pertemuan pada kunjungan kenegaraan Presiden Republik Federal Jerman Frank-Walter Steinmeier, Indonesia dan Jerman sepakat untuk meningkatkan investasi di bidang industri berteknologi tinggi dan membuka peluang untuk mengembangkan pabrik semikonduktor di Indonesia agar industri tersebut dapat berperan dalam rantai pasok chip global.

PT Infineon Technologies Batam merupakan salah satu perusahaan yang bergerak di bidang industri semikonduktor, dan telah berinvestasi di Indonesia sejak 1996. Kapasitas produksi PT Infineon Technologies Batam pada tahun 2020 mencapai 15 juta pcs per minggu dan meningkat menjadi 22 juta pcs per minggu tahun 2021.

"Pak menteri mengatakan ada pabrik semikonduktor yang akan dibangun di sana, dan kita akan diskusikan itu," ujar Nangoi.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

detikcom /  🏆 29. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Kebakaran Hutan di Yunani Dipicu Angin KencangKebakaran Hutan di Yunani Dipicu Angin KencangKebakaran hutan yang dipicu angin kencang terjadi di kawasan pegunungan Penteli, dekat Ibu Kota Athena pada Rabu pagi, 20 Juli 2022. TempoDunia
Baca lebih lajut »

China Krisis Chip, Produksi Mobil Terancam MandekChina Krisis Chip, Produksi Mobil Terancam MandekChina mengalami krisis chip komputer atau semikonduktor, komponen untuk mobil konvensional hingga listrik. Apa penyebabnya?
Baca lebih lajut »

Mau Jadi 'PNS' di Esteh Indonesia? Nih Ada LowongannyaMau Jadi 'PNS' di Esteh Indonesia? Nih Ada LowongannyaKabar baik buat yang mau menjadi 'PNS' alias Pegawai Nagita Slavina, Esteh Indonesia Makmur lagi membuka lowongan kerja untuk beberapa posisi.
Baca lebih lajut »

Kabar Pasar Hari Ini, Dari Erick Thohir Hingga DK-OJK BaruKabar Pasar Hari Ini, Dari Erick Thohir Hingga DK-OJK BaruBerikut kabar pasar yang bakal mewarnai pergerakan IHSG hari ini, Kamis (21/7/2022).
Baca lebih lajut »

Kedekatannya Makin Intens, Ayu Ting Ting Jawab Kabar Segera Dinikahi Sahrul Gunawan: Beneran... - Pikiran-Rakyat.comKedekatannya Makin Intens, Ayu Ting Ting Jawab Kabar Segera Dinikahi Sahrul Gunawan: Beneran... - Pikiran-Rakyat.comSangking ramainya dibicarakan, terlintas kabar diam-diam Sahrul Gunawan bakal meminang Ayu Ting Ting menjadi istrinya.
Baca lebih lajut »

Kediri Bakal Punya Bandara Sendiri Tahun 2023Kediri Bakal Punya Bandara Sendiri Tahun 2023Pembangunan bandara di Kediri menunjukkan progres yang baik. Bandara itu diperkirakan rampung pada tahun 2023.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-15 08:45:29