Manajer Liverpool Jurgen Klopp menegaskan dirinya ingin pembicaraan kontrak Roberto Firmino tetap berjalan, meski Cody Gakpo baru-baru ini direkrut. BursaTransfer EPL
Manajer Liverpool Jurgen Klopp menegaskan dirinya ingin pembicaraan kontrak Roberto Firmino tetap berjalan, meski Cody Gakpo baru-baru ini direkrut.Klopp masih ingin pemain asal Brasil itu bertahan di klubThe Reds
dalam kesepakatan senilai £44 juta . Liverpool sejak itu mengumumkan pemain berusia 23 tahun itu sebagai No.18 baru mereka, memicu desas-desus bahwa Roberto Firmino mungkin tidak memperbarui kontraknya dengan klub, yang akan berakhir pada pengujung musim 2022/23. Jurgen Klopp dengan cepat membantah dugaan seperti itu, dan menegaskan bahwa dia ingin pemain Brasil itu tetap menjadi bagian dari rencananya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Jurgen Klopp Ungkap Fakta Baru Soal Transfer Cody Gakpo, Juga Bicara Posisi Ideal UntuknyaPelatih Liverpool Jurgen Klopp mengungkapkan bahwa timnya sudah berencana merekrut Cody Gakpo sejak 2-3 bulan lalu.
Baca lebih lajut »
Jurgen Klopp Beberkan Posisi Cody Gakpo & Debut Bersama Liverpool | Goal.com IndonesiaKlopp mengungkapkan dua skema permainan yang cocok untuk memasukkan nama Gakpo ke dalam starting line-up. BursaTransfer EPL
Baca lebih lajut »
5 Alternatif Striker Man United Usai Cody Gakpo 'Dibajak' LiverpoolCody Gakpo batal ke Man United dan berlabuh ke tim rival, Liverpool. Namun, ada lima striker baru yang bisa menjadi alternatif bagi Man United.
Baca lebih lajut »
Cody Gakpo ke Liverpool, Ini Komentar Ten HagCody Gakpo bergabung ke Liverpool setelah dikaitkan dengan Manchester United pada musim panas lalu. Apa komentar manajer Setan Merah, Erik ten Hag?
Baca lebih lajut »
5 Calon Nomor Punggung Cody Gakpo di Liverpool - Bola.netCody Gakpo akan bergabung dengan Liverpool pada musim dingin 2023 ini. Pemain asal Belanda tersebut direkrut The Reds dari PSV Eindhoven.
Baca lebih lajut »