Something in the Rain adalah drakor pertama Jung Hae In yang menempatkannya sebagai pemeran utama.
Tahun 2018, nama Jung Hae In meroket setelah tampil dalam drakor Something in the Rain sebagai lawan main Son Ye Jin . Tak hanya popularitas, ternyata kesuksesan drakor ini membawa sejumlah dampak negatif baginya.
' adalah peran utama pertamaku, dan aku beruntung karena drakor ini begitu sukses. Namun, peran itu sangat melelahkan, baik secara fisik maupun mental,” kaya Jung Hae In kepada Yoo Jae Suk, dilansir dari SBS Star. Bintang drakor Love Next Door ini menekankan bahwa ia begitu menghargai perhatian dan dukungan yang diberikan kepadanya. Namun ia mengaku saat itu belum siap menghadapi hal-hal yang menyertai popularitasnya yang meroket.
“Itu adalah masa-masa ketika aku mempertanyakan keberadaanku. Ada hari-hari kala aku tidak keluar rumah. Aku mengalami sesuatu seperti gangguan panik dan takut bertemu orang,' kata dia.Jung Hae In Bangkit dari Masa KelamNamun untungnya Jung Hae In berhasil bangkit dari masa-masa kelam ini. Hal ini terjadi setelah ia sadar bahwa tidak semua orang mencintainya. Karena itu, ia memutuskan untuk fokus memberikan yang terbaik bagi orang-orang yang mencintai dan mendukungnya.
Drakor Drama Korea Showbiz Something In The Rain Son Ye Jin
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Jung Hae In dan Jung So Min Akan Berangkat ke Bali untuk PemotretanJung Hae In dan Jung So Min terbang ke Bali pada tanggal 24 September 2024 untuk pemotretan dengan majalah mode sebagai pasangan.
Baca lebih lajut »
Semua Rahasia Jung So Min Akan Diketahui Jung Hae In di Love Next DoorDrama tvN, Love Next Door, membagikan cuplikan dari ketegangan Jung Hae In dan Jung So Min di episode 9 dan 10 yang akan tayang pada pekan ini.
Baca lebih lajut »
Fans Histeris Sambut Jung Hae In dan Jung So Min di Bali: Oppa, Eonni!Bali heboh dengan kedatangan bintang Korea, Jung Hae In dan Jung So Min. Penggemar menyambut hangat di bandara, siap untuk sesi pemotretan di pulau indah ini.
Baca lebih lajut »
Pemeran Drakor Love Next Door, Jung So Min dan Jung Hae In Tiba di BaliPemeran utama drakor Love Next Door, Jung So Min dan Jung Hae In dikabarkan tiba di bali secara bersamaan.
Baca lebih lajut »
Reaksi Jung So Min soal Isu Cinlok dengan Jung Hae In di Drakor Love Next DoorJung So Min menyebut justru bakal aneh bila ia menjadi canggung dengan Jung Hae In.
Baca lebih lajut »
Jung Hae In Serius Persiapkan Diri Jadi Sosiopat di I, the Executioner, Termasuk Atur Kedipan MataI, the Executioner yang dibintangi Jung Hae In an Hwang Jung Min sukses besar di Korea Selatan.
Baca lebih lajut »