UU PPSK tegaskan konsolidasi BPR.
Dewan Perwakilan Rakyat telah mengesahkan Rancangan Undang-Undang tentang Pengembangan dan Penguatan Sektor Keuangan untuk menjadi undang-undang pada Kamis, 15 Desember 2022.
Bahkan kini BPR dapat melakukan penawaran umum di bursa efek dengan syarat dan ketentuan yang diatur oleh Otoritas Jasa Keuangan . Hal ini diatur di dalam Pasal 23 tentang Perbankan di UU PPSK. "BPR itu yang ingin kita lihat ke depan terjadi konsolidasi, itu akan menaikkan efisiensi mereka, sehingga mereka bisa serve lebih banyak dan menyalurkan kredit yang lebih banyak dengan suku bunga yang lebih terjangkau," jelas Febrio kepada CNBC Indonesia via video conference, Senin .
"Jadi jelas arahnya ke arah sana . Sehingga BPR tetap bisa melakukan perannya dan bisa semakin efisien lagi. Sehingga bisa serve ke lebih banyak orang," jelas Febrio. "Kalau BPR kemudian menjadi bank umum, tentu enggak. Bank umum ya bank umum. BPR ya BPR, itu punya dua segmen yang berbeda," kata Febrio melanjutkan.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Ini Pendiri BPR Terbesar di RI, Modal Rp 3 Juta Kini Rp 9,2 TBank Eka berlokasi di Kota Bumi, Lampung, dan memiliki total aset sebesar Rp 9,22 triliun.
Baca lebih lajut »
Tiga Kandidat Ikut Seleksi Calon Dirut BPR Kota Madiun, Akhir Tahun DitetapkanHingga kini, 14 bulan sudah kursi direktur utama (dirut) Perusahaan Daerah Bank Perkreditan Rakyat (PD BPR) Kota Madiun kosong. Itu setelah ditinggalkan Ahmadu Malik Dana Logistia yang purnatugas Oktober 2021 lalu.
Baca lebih lajut »
Muhadjir: Puncak Arus Mudik Natal 23-24 Desember |Republika OnlinePotensi mobilitas masyarakat saat libur Natal dan tahun baru capai 44,17 juta orang.
Baca lebih lajut »
VIDEO: Harga Tanah Rumah Untuk Jokowi Ditaksir Capai Rp 10 Juta/Meter | merdeka.comMenurut keterangan Camat Colomadu, kisaran harga lahan rumah dari negara untuk Presiden Jokowi mencapai Rp 10 juta per meter persegi.
Baca lebih lajut »
Hingga Desember 2022, Penyaluran KUR Hampir Capai Target | merdeka.comMenteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto melaporkan realisasi penyaluran Kredit Usaha Rakyat (KUR) tahun ini mencapai Rp 335,29 triliun. Angka tersebut sudah mencapai 89,89 persen dari alokasi Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) 2022 sebesar Rp 373 triliun.
Baca lebih lajut »