Jumlah pasien terkonfirmasi positif COVID-19 di Jawa Timur bertambah 52 orang sehingga totalnya per Senin (13/4) pukul 17.00 WIB tercatat sebanyak 438 orang. pasiencorona
jpnn.com, SURABAYA - "Sehari sebelumnya tercatat 386 orang, tapi sekarang bertambah 52 orang yang terkonfirmasi positif COVID-19," ujar Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa di Gedung Negara Grahadi di Surabaya, Senin malam. Sebaran pasien bertambah. Tertinggi di Kota Surabaya yang kenaikannya mencapai 28 orang sehingga totalnya berjumlah 208 orang.
Berikutnya, Kabupaten Kediri bertambah satu orang , Jombang bertambah tiga orang , Kabupaten Tuban bertambah satu orang dan Bojonegoro bertambah dua orang . Gubernur Khofifah kembali mengimbau masyarakat agar tetap tenang dan menjalankan aturan-aturan yang sudah ditetapkan.Baca Juga: "Semua pihak sudah menganjurkan masyarakat tetap tinggal di rumah, menggunakan masker, menerapkan physical distancing, berjemur di matahari pagi dan membiasakan pola hidup bersih dan sehat," ucapnya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Update: 4.241 Orang Terinfeksi Covid-19, Jumlah Tambahan Kasus Terbanyak di Jawa TimurPer Minggu (12/4/2020), jumlah kasus infeksi Covid-19 di Indonesia adalah 4.241 kasus. Kasus baru terbanyak ada di Jawa Timur. Berikut rinciannya.
Baca lebih lajut »
Jumlah Postif Covid-19 di Mimika Bertambah Jadi 19, Dua Klaster Baru DitemukanTiga kasus baru positif corona di Mimika merupakan penyebaran klaster baru yakni dari Surabaya dan Makassar.
Baca lebih lajut »
69 Pasien di Jawa Timur Sembuh Dari Covid-19Sebanyak 69 pasien dinyatakan sembuh dari infeksi virus korona jenis baru (covid-19) di wilayah Jawa Timur, dari keseluruhan 386 kasus terkonfirmasi positif.
Baca lebih lajut »
Jumlah Pasien Positif Covid-19 di Kalsel Bertambah Jadi 34 OrangAda sembilan pasien yang baru terkonfirmasi telah tertular Covid-19 di Kalimantan Selatan.
Baca lebih lajut »
Jumlah pasien sembuh dari COVID-19 di DIY bertambah menjadi 17 orangGugus Tugas Percepatan Penanganan COVID-19 Daerah Istimewa Yogyakarta mencatat jumlah pasien yang sembuh dari COVID-19 bertambah empat orang sehingga total menjadi 17 orang. COVID19
Baca lebih lajut »
RS Darurat Covid-19 Wisma Atlet Tangani 394 Pasien Positif Covid-19\nSedangkan pasien dengan status Pasien Dalam Pengawasan (PDP) 123 orang dan pasien berstatus Orang Dalam Pemantauan (ODP) 46 orang.
Baca lebih lajut »