Otoritas Kesehatan di beberapa negara Arab mengonfirmasi lebih banyak kasus Covid-19
REPUBLIKA.CO.ID, ISTANBUL -- Otoritas Kesehatan di beberapa negara Arab mengonfirmasi lebih banyak kasus dan kematian akibat Covid-19 pada Jumat . Padahal wilayah Timur Tengah berjuang penuh untuk menahan penyebarannya lebih luas lagi.
Sedangkan pejabat di Maroko mengatakan 5.711 orang telah terinfeksi Covid-19, termasuk 186 orang meninggal dunia. Sebanyak 2.104 pasien telah didiagnosis dengan virus di Irak, dengan jumlah pemulihan mencapai 661 dan 104 telah meninggal. Setelah itu, Covid-19 telah menyebar ke setidaknya 187 negara dan wilayah. Eropa dan AS saat ini merupakan wilayah yang paling parah dilanda penyebaran virus corona.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Pasien Positif Covid-19 di Wisma Atlet Berkurang 19 Jadi 704Panglima Komando Gabungan Wilayah Pertahanan (Pangkogabwilhan) I Laksamana Madya TNI Yudo Margono menuturkan hari ini jumlah pasien positif Covid-19 ada 704 orang. Ada pengurangan 19 pasien.
Baca lebih lajut »
Pasien COVID-19 yang sembuh 2.381 orang, jumlah kasus capai 12.776Data kasus COVID19 di Indonesia hingga Kamis, 7 Mei 2020: +338 positif, total 12.776 +64 sembuh, total 2.381 +35 meninggal, total 930 CoronaVirusIndonesia CoronaVirusUpdate
Baca lebih lajut »
Update Corona 7 Mei: Jumlah Pasien Positif Covid-19 Masih MengkhawatirkanWarga DKI Jakarta yang dinyatakan positif terpapar wabah COVID-19 pada Kamis (7/5) meningkat. Corona
Baca lebih lajut »
Jumlah Pasien Sembuh Covid-19 Dua Kali Lipat Kasus Meninggal |Republika OnlineTotal pasien sembuh Covid-19 mencapai 2.381 orang.
Baca lebih lajut »
Update Coroa 7 Mei: Jumlah Pasien Positif Covid-19 di Makassar MeningkatJumlah kasus positif coronavirus disease (COVID-19) di Kota Makassar, Sulawesi Selatan, hingga 7 Mei 2020 bertambah. Corona
Baca lebih lajut »