Jalan Lingkar Selatan (JLS) Salatiga perlu mendapatkan perhatian karena menjadi lokasi transit dan rawan kecelakaan.
Solopos.com, SALATIGA–Dari 2021 sebanyak 242 kejadian, pada 2022 naik menjadi 270 kejadian Laka Lantas.Sementara jumlah korban meninggal dunia dalam Laka Lantas mengalami kenaikan 78,9%, dari 2021 sebanyak 19 korban sedangkan 2022 ada 34 korban.Namun, ada titik rawan laka lantas yang menjadi sorotan masyarakat yaitu Jalan Lingkar Selatan Salatiga.
“Ini menjadi perhatian kita semuanya. Khususnya Satlantas Polres Salatiga,tetap berkoordinasi dengan direktorat. Artinya fungsi-fungsi lalu lintas yang ada beberapa kabupaten juga memberikan informasi dan pemahaman,” terang Kapolres saat konferensi pers akhir tahun 2022, Jumat . Selain itu, Kapolres menyebut pihaknya juga sudah berkoordinasi dengan Pemerintah Kota Salatiga dan diteruskan ke pemerintah pusat. Walaupun sampai saat ini belum tampak.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Target Jalan Luar Lingkar Barat Surabaya Terealisasi di Akhir Tahun - JawaPos.comPengerjaan jalur lingkar luar barat (JLLB) di kawasan Sememi, Surabaya, sejauh ini masih terus berjalan. Targetnya, hingga 31 Desember, menambah 1,050 kilometer
Baca lebih lajut »
Warga Binaan Rutan Salatiga Peroleh Penyuluhan dan Bantuan Hukum GratisKepala Rutan Salatiga Andri Lesmano mengatakan bahwa Rutan Salatiga terus berkomitmen untuk memberikan pelayanan terhadap para tahanan dan narapidana di Rutan Salatiga.
Baca lebih lajut »
Pele Meninggal, Parade Peti Matinya Akan Lewati Jalan-jalan Santos sebelum Jenazahnya DimakamkanJenazah Pele akan lebih disemayamkan selama 24 jam pada Senin nanti di lapangan di stadion Santos, klub kampung halamannya.
Baca lebih lajut »
Jelajah Pesisir Lombok, Berselancar Serta Menikmati Pedasnya Ayam Taliwang | JALAN JALANPantai Tanjung Aan yang berhadapan langsung dengan Samudera Hindia
Baca lebih lajut »