Jumlah Kedatangan Penumpang Domestik di Bandara Ngurah Rai Meningkat

Indonesia Berita Berita

Jumlah Kedatangan Penumpang Domestik di Bandara Ngurah Rai Meningkat
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 mediaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 31 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 16%
  • Publisher: 92%

JELANG libur Natal dan Tahun Baru (Nataru), jumlah penumpang penerbangan domestik yang tiba di Bandara I Gusti Ngurah Rai, Bali dalam dua hari terakhir mengalami tren meningkat.

Berdasarkan data yang diperoleh, tercatat pada Kamis jumlah penumpang yang mendarat di kedatangan domestik mencapai 11.448 orang. Angka ini naik dibanding sehari sebelumnya, Rabu sebanyak 11.071 orang. Bahkan jumlah dalam dua hari tersebut masih jauh lebih tinggi dibandingkan pada Selasa yang tercatat 9.031 orang.

Stakehorder Relation Manager Bandara I Gusti Ngurah Rai, Taufan Yudhistira, Jumat mengatakan jumlah penumpang tersebut terangkut dalam 79 pesawat pada Kamis , 82 penerbangan pada Rabu dan sebanyak 74 pesawat pada Selasa . Taufan juga menyebutkan angka tertinggi kedatangan penumpang domestik sejak awal Desember terjadi pada Jumat yang mencapai 13.543 orang, disusul pada 2 Desember debanyak 12.424 orang.

Sementara itu jumlah penumpang di keberangkatan domestik angkanya lebih kecil terutama pada Kamis yakni tercatat 8.188 orang. Sedangkan pada Rabu tercatat 9.172 orang dan Selasa 9.746 orang.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

mediaindonesia /  🏆 2. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Lebanon deteksi dua kasus pertama varian OmicronLebanon deteksi dua kasus pertama varian OmicronKementerian Kesehatan Lebanon telah mendeteksi dua kasus pertama varian Omicron COVID-19 setelah para penumpang menjalani tes saat kedatangan di bandara ...
Baca lebih lajut »

WHO: COVID-19 Omicron sudah dilaporkan di 57 negaraWHO: COVID-19 Omicron sudah dilaporkan di 57 negaraMenurut WHO, COVID-19 varian Omicron sudah dilaporkan di 57 negara dan jumlah pasien rawat inap kemungkinan akan meningkat jika lebih banyak orang yang terinfeksi.
Baca lebih lajut »

Sistem Elektronik Dorong Peningkatan Jumlah Investor Pasar ModalSistem Elektronik Dorong Peningkatan Jumlah Investor Pasar ModalJumlah investor pasar modal dan Reksa Dana meningkat dengan signifikan dengan jumlah investor pasar modal mencapai 6,1 juta
Baca lebih lajut »

Kasus Eksibisionis, Bandara YIA Harus Pasang CCTV di Semua Area |Republika OnlineKasus Eksibisionis, Bandara YIA Harus Pasang CCTV di Semua Area |Republika OnlineFaktor keamanan dan pengamanan merupakan aspek sangat penting di bandara.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-12 09:16:25