Juru Bicara Dewan Pimpinan Pusat Partai Solidaritas Indonesia (DPP PSI) I Putu Yoga Saputra mengatakan Kabinet Merah Putih di bawah Presiden Prabowo Subianto ...
Dokumentasi Juru Bicara Dewan Pimpinan Pusat Partai Solidaritas Indonesia I Putu Yoga Saputra. ANTARA/HO-PSIJakarta - Juru Bicara Dewan Pimpinan Pusat Partai Solidaritas Indonesia I Putu Yoga Saputra mengatakan Kabinet Merah Putih di bawah Presiden Prabowo Subianto dan Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka, baru bisa dinilai kalau sudah berjalan.
Lebih lanjut dia membeberkan, PSI berpendirian penilaian terhadap kabinet seharusnya berbasis hasil kinerja, sehingga membutuhkan waktu untuk melihat sampai kabinet tersebut sudah berjalan nanti. "Tunda dulu penilaian sembari kita memberi masukan dalam perjalanan pemerintahan ke depan," ucap dia.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Kabinet Merah Putih Prabowo-Gibran: Jumlah Menterinya Terbanyak Sejak Kabinet Dwikora 1966Kabinet Merah Putih Prabowo-Gibran mengalami peningkatan jumlah kementerian yang signifikan dibandingkan Kabinet Kerja dan Kabinet Indonesia Maju di era Presiden Joko Widodo, yang hanya memiliki 34 kementerian.
Baca lebih lajut »
Nama Kabinet Pemerintahan Prabowo-Gibran: Kabinet Merah PutihPengumuman kabinet dilakukan di Istana Kepresidenan Jakarta, Minggu (20/10/2024) malam.
Baca lebih lajut »
Ini 53 Formasi Kabinet Prabowo, Kabinet Merah Putih Periode 2024-2029Presiden Prabowo mengumumkan nama-nama menteri dalam susunan kabinet yang akan membantunya pada periode 2024 -2029
Baca lebih lajut »
Pimpin Sidang Kabinet Perdana, Prabowo: Kabinet Merah Putih Simbol Persatuan, Simbol KebangsaanPresiden Prabowo Subianto memimpin sidang Kabinet Paripurna perdana, ungkap makna nama Kabinet Merah Putih.
Baca lebih lajut »
Daftar Susunan Menteri Kabinet Kabinet Merah Putih Prabowo, Ada Mayor Teddy hingga Budi GunawanBerita Daftar Susunan Menteri Kabinet Kabinet Merah Putih Prabowo, Ada Mayor Teddy hingga Budi Gunawan terbaru hari ini 2024-10-20 21:48:39 dari sumber yang terpercaya
Baca lebih lajut »
Kabinet Merah Putih: Susunan menteri kabinet Prabowo-GibranBerbeda dengan pemerintahan-pemerintahan sebelumnya, kabinet Prabowo berjumlah 48 kementerian, jauh lebih banyak ketimbang kabinet Joko Widodo selama dua periode yang berjumlah 34 kementerian. Sejumlah kementerian baru dibentuk dan sejumlah lain dipecah.
Baca lebih lajut »