Jonatan Christie unggul tujuh poin atas lawannya pada gim penentuan di semifinal Kumamoto Masters. Namun, Jonatan tak dapat mempertahankan keunggulannya.
KUMAMOTO, SABTU — Jonatan Christie mengalami dua momen berbeda pada dua hari beruntun dalam turnamen Kumamoto Masters Super 500. Dia memenangi perempat final setelah dari posisi tertinggal, tetapi kalah pada semifinal setelah unggul jauh.
Dengan kondisi itu, alih-alih melakukan spekulasi dengan mempercepat tempo permainan untuk menyerang, Jonatan justru bermain lebih pasif. Padahal, dia memiliki keunggulan cukup jauh untuk mencoba menyerang.dropshot ”Saya tidak menduga bisa kembali ke final. Puji Tuhan, Tuhan masih baik kepada saya, masih memberikan ketenangan di poin terakhir,” kata Gregoria yang lolos ke final untuk kedua kali pada tahun ini setelah Swiss Terbuka, pada Maret. Namun, saat itu, Gregoria kalah dalam laga ketat dari Carolina Marin.
Untuk menghadapi Hoki/Kobayashi di final, Rian mengatakan, faktor mental menjadi yang utama karena lawan didukung penonton tuan rumah. ”Kami juga akan menganalisis lagi permainan mereka,” kata Rian yang terakhir kali berhadapan dengan Hoki/Kobayashi pada semifinal All England. Perebutan gelar juara ganda campuran akan terjadi di antara dua pasangan non-unggulan, yaitu Thom Gicquel/Delphine Delrue dan pasangan baru Thailand, Dechapol Puavaranukroh/Supissara Paewsampran. Adapun final ganda putri mempertemukan Yuki Fukushima/Sayaka Hirota dengan Liu Sheng Shu/Tan Ning .
Tidak mudah menerima momen kekalahan seperti ini. Saya masih belum bisa mencerna apa yang terjadi setelah unggul jauh pada gim ketiga. Dalam laga final, Minggu, Leong akan berhadapan dengan Li Shi Feng yang menghentikan langkah unggulan teratas asal Denmark, Viktor Axelsen. Li menang dengan skor 21-16, 21-15.Indonesia pun akan mengandalkan Gregoria untuk membawa gelar dari Kumamoto. Final melawan pemain tuan rumah, Akane Yamaguchi, menjadi final untuk kedua kali beruntun setelah dia menghentikan perlawanan Sim Yu-jin , 18-21, 21-17, 21-19, di semifinal.
Kumamoto Masters Jonatan Christie Gregoria Mariska Tunjung Fajar Alfian Muhammad Rian Ardianto
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Jonatan Christie Menang meski Sempat Kurang Sabar dan Terpancing LawanJonatan Christie bangkit dari ketinggalan melawan Lee Zii Jia untuk lolos ke semifinal Japan Masters 2024. Jojo, sapaannnya, mengaku memang sempat kurang sabar.
Baca lebih lajut »
Hasil Kumamoto Masters 2024: Keluar dari Tekanan, Jonatan Christie Pulangkan Jagoan MalaysiaTunggal putra Indonesia Jonatan Christie menyingkirkan Lee Zii Jia pada perempat final Kumamoto Masters 2024. Jojo menang rubber game 12-21, 21-18, dan 21-18.
Baca lebih lajut »
Jonatan Christie Akui Terpancing Permainan Lee Zii JiaTUNGGAL putra Indonesia Jonatan Christie lolos ke semifinal BWF Super 500 Kumamoto Masters 2024 setelah mengalahkan wakil Malaysia Lee Zii Jia
Baca lebih lajut »
Kata Jonatan Christie Usai Kandas di Babak Semifinal Kumamoto Masters 2024Atlet tunggal putra Indonesia Jonatan Christie terhenti di babak semifinal turnamen BWF Super 500 Kumamoto Masters 2024 di Jepang.
Baca lebih lajut »
Penyesalan Jonatan Christie Usai Tersingkir di 16 Besar Denmark OpenJonatan Christie mengungkapkan penyesalan usai gagal memenangi pertandingan 16 besar Denmark Open 2024. Ia seharusnya lebih berani di lapangan.
Baca lebih lajut »
Hasil Denmark Open 2024: Kurang Tenang dan Berani, Jonatan Christie Dijegal Wakil ChinaLangkah Jonatan Christie pada Denmark Open 2024 terhenti di babak 16 besar. Tunggal putra Indonesia itu kalah dari pemain China Lu Guang Zu.
Baca lebih lajut »