Adu data Presiden Jokowi dan Faisal Basri soall hilirisasi nikel berbuntut panjang. Berikut penjelasan lengkapnya.
Kebijakan Presiden Joko Widodo untuk menerapkan hilirisasi mineral nyatanya mendapatkan antitesa di dalam negeri. Antitesa ini diungkapkan ekonom senior, Faisal Basri.
"Bayangkan saja kita negara itu hanya mengambil pajak, mengambil pajak dari Rp 17 triliun sama mengambil pajak dari Rp 510 triliun lebih gede mana? Karena dari situ, dari hilirisasi kita bisa mendapatkan PPN, PPH badan, PPH karyawan, PPH perusahaan, royalti bea ekspor, penerimaan negara bukan pajak semuanya ada di situ. coba dihitung saja dari Rp 17 triliun sama Rp 510 triliun gede mana?" kata Jokowi.
"Lalu, dari mana angka Rp510 triliun? Berdasarkan data 2022, nilai ekspor besi dan baja yang diklaim sebagai hasil dari hilirisasi adalah US$27,8 miliar. Berdasarkan rerata nilai tukar rupiah tahun 2022 sebesar 14.876 per US$, nilai ekspor besi dan baja setara dengan Rp413,9 triliun," beber Faisal.
Perusahaan-perusahaan smelter China Menurut Faisal menikmati"karpet merah" karena dianugerahi status proyek strategis nasional."Kementerian Keuanganlah yang pada mulanya memberikan fasilitas luar biasa ini dan belakangan lewat Peraturan Pemerintah dilimpahkan kepada BKPM," terang Faisal.Faisal Basri sejatinya mendukung sepenuhnya industrialisasi, tetapi menolak mentah-mentah kebijakan hilirisasi nikel dalam bentuknya yang berlaku sekarang.
Hampir separuh ekspor HS 72 adalah dalam bentuk ferro alloy atau ferro nickel. Ada pula yang masih dalam bentuk nickel pig iron dan nickel matte.Hampir semua produk-produk itu tidak diolah lebih lanjut, melainkan hampir seluruhnya diekspor ke China. Di China, produk-produk seperempat jadi itu diolah lebih lanjut untuk memperoleh nilai tambah yang jauh lebih tinggi. Lalu, produk akhirnya dijual atau diekspor ke Indonesia.
Hampir 100% modal berasal dari perbankan China, maka pendapatan bunga juga hampir seluruhnya mengalir ke China. Banyak di antara mereka yang bukan tenaga ahli, di antaranya juru masak, satpam, tenaga statistik, dan sopir. Berdasarkan harga rerata bulan April 2021, penerimaan yang dinikmati oleh perusahaan tambang bijih nikel jauh lebih rendah dari harga patokan yang ditetapkan pemerintah atau HMP yang sudah relatif sangat rendah itu.
"Karena dari situ, dari hilirisasi kita bisa mendapatkan PPN, PPH badan, PPH karyawan, PPH perusahaan, royalti bea ekspor, penerimaan negara bukan pajak semuanya ada di situ. coba dihitung saja dari Rp 17 triliun sama Rp 510 triliun gede mana?" pungkas Jokowi.Lewat unggahan di akun Twitter resminya, Prastowo mengatakan pernyataan Faisal Basri soal tak ada pungutan adalah keliru.
Di mana, lanjutnya, sejalan dengan amanat UU 3 Tahun 2020 tentang Minerba, pengelolaan mineral diarahkan untuk mendukung hilirisasi.1. Pelarangan ekspor bijih nikel pada tahun 2020 "Royalti dikenakan terhadap penambang yang sebagian besar milik swasta nasional sebesar 10%. Pungutan untuk ferro nikel milik China hanya 2%. Pengusaha tambang bayar pajak badan 22%, pengusaha smelter China bebas bayar pajak badan karena dapat fasilitas tax holiday," tulis Faisal Basri.Deputi Bidang Koordinasi Investasi dan Pertambangan Kemenko bidang Kemaritiman dan Investasi Septian Hario Seto ikut buka suara soal program hilirisasi nikel di Tanah Air.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Faisal Basri Jawab Hitungan Jokowi Soal Hilirisasi Nikel Untungkan RIEkonom senior Faisal Basri menjawab pernyataan Presiden Jokowi soal hitung-hitungan hilirisasi nikel menguntungkan Indonesia. Begini katanya.
Baca lebih lajut »
Kronologi-Update Jokowi Vs Faisal Basri soal Hilirisasi NikelPerdebatan antara Ekonom Senior Indef Faisal Basri dengan Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengenai program hilirisasi terus berlanjut.
Baca lebih lajut »
Faisal Basri Membalas Jokowi soal Hilirisasi: Perhitungannya Tak JelasEkonom Senior Faisal Basri kembali menyanggah pernyataan Presiden Jokowi terkait manfaat yang diperoleh Indonesia dari hilirisasi nikel
Baca lebih lajut »
[POPULER MONEY] Faisal Basri Bantah Jokowi soal Hilirisasi | BUMN: Berani Pinjam Harus Berani LunasiFaisal Basri Bantah Jokowi soal Hilirisasi hingga BUMN: Berani Pinjam Harus Berani Lunasi jadi artikel populer Money Sabtu.
Baca lebih lajut »
Jokowi Bantah 90 Persen Keuntungan Hilirisasi Nikel Mengalir ke Cina, Faisal Basri Beberkan DatanyaFaisal Basri mengungkapkan 90 persen keuntungan dari kebijakan hilirisasi industri nikel di Indonesia justru mengalir ke Cina.
Baca lebih lajut »
Stafsus Sri Mulyani Sentil Faisal Basri yang Kritik soal Hilirisasi Nikel: Anda Keliru!Stafsus Menkeu Sri Mulyani, Yustinus Prastowo membantah pernyataan ekonom Faisal Basri terkait hilirisasi nikel.
Baca lebih lajut »