Jokowi Terkejut Lihat Perubahan Taman Hutan Raya Ngurah Rai

Indonesia Berita Berita

Jokowi Terkejut Lihat Perubahan Taman Hutan Raya Ngurah Rai
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 Beritasatu
  • ⏱ Reading Time:
  • 57 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 26%
  • Publisher: 59%

Presiden Joko Widodo (Jokowi) terkejut melihat perubahan Taman Hutan Raya (Tahura) Ngurah Rai, Bali.

Bali, Beritasatu.com – Lokasi itu akan menjadi salah satu tempat rangkaian perhelatan KTT G-20 pada November 2022.

“Saya tadi masuk di sini betul-betul surprise bahwa sudah disiapkan, sudah diubah, ada juga nursery yang nantinya 6 juta bibit,” kata Jokowi usai melaksanakan peninjauan Taman Hutan Raya Ngurah Rai Bali, Kota Denpasar, Bali, Kamis . Kepala Negara menilai bahwa nantinya Tahura Ngurah Rai akan menjadi sebuah tempat yang dapat memperlihatkan kepedulian Indonesia terhadap lingkungan kepada dunia.

Selama kunjungan kerja di Bali, Jokowi meninjau sejumlah kesiapan fasilitas untuk mendukung perhelatan KTT G-20 Bali 2022. Jokowi juga meninjau beberapa infrastruktur jalan yang akan dilalui oleh para pemimpin negara G-20. Ia berharap dengan semua persiapan yang telah dilakukan, pelaksanaan KTT G-20 Bali 2022 dapat berjalan lancar.

Presiden Joko Widodo saat dalam melaksanakan peninjauan Taman Hutan Raya Ngurah Rai Bali, Kota Denpasar, Kamis, 6 Oktober 2022. “Saya melihat semuanya hampir sudah siap, alhamdulillah, dan kita harapkan nanti pelaksanaan KTT juga berlangsung dengan baik dan lancar,” kata Jokowi. Turut mendampingi Presiden dalam peninjauan yakni Menteri Koordinator Kemaritiman dan Investasi ...

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

Beritasatu /  🏆 26. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Jokowi Sudah Telepon Presiden FIFA Bahas Tragedi Kanjuruhan dan Siap Terima Hukuman - Bolasport.comJokowi Sudah Telepon Presiden FIFA Bahas Tragedi Kanjuruhan dan Siap Terima Hukuman - Bolasport.com1 Oktober 2022 menjadi insiden kelam bagi sepak bola Indonesia atas pecahnya tragedi di Stadion Kanjuruhan. Presiden Joko Widodo menjelaskan jika sudah ada komunikasi dengan Presiden FIFA, Gianni Infantino.
Baca lebih lajut »

Ternyata, Ini Dia Tantangan Pengganti Jokowi NantiTernyata, Ini Dia Tantangan Pengganti Jokowi NantiPengusaha menilai pemerintahan Presiden Joko Widodo (Jokowi) mampu menjaga iklim antarpolitik dan antarpartai.
Baca lebih lajut »

Hasil Rapat Perdana TGIPF Kanjuruhan: Liga PSSI Disetop SementaraHasil Rapat Perdana TGIPF Kanjuruhan: Liga PSSI Disetop SementaraMahfud menyebut hasil kerja TGIPF akan diserahkan ke Presiden Joko Widodo (Jokowi) dalam 3 minggu.
Baca lebih lajut »

Telepon Presiden FIFA, Jokowi Pasrah Nasib Indonesia Tuan Rumah Piala Dunia U-20Telepon Presiden FIFA, Jokowi Pasrah Nasib Indonesia Tuan Rumah Piala Dunia U-20Presiden Joko Widodo (Jokowi) menelepon Presiden FIFA Gianni Infantino terkait Tragedi Kanjuruhan Kabupaten Malang. Presiden Joko Widodo (Jokowi) menelepon Presiden...
Baca lebih lajut »

Gerakan Kemitraan Inklusif untuk UMKM Naik Kelas, Ini Pesan Presiden Joko WidodoGerakan Kemitraan Inklusif untuk UMKM Naik Kelas, Ini Pesan Presiden Joko WidodoJokowi meluncurkan Gerakan Kemitraan Inklusif untuk UMKM Naik Kelas dan mengungkapkan pentingnya perusahaan besar melakukan bina lingkungan
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-05 02:29:46