Presiden Joko Widodo (Jokowi) menargetkan pembangunan stasiun Manggarai tahap II bakal rampung ada 2023.
Bagikan A- A+ Bisnis.com, JAKARTA – Presiden Joko Widodo berharap pembangunan Stasiun Manggarai tahap II dapat rampung pada 2024—2025, di mana diakuinya bahwa untuk membangun stasiun sentral ini tak bisa dilakukan cepat.
Dia melanjutkan, perlu dilakukan sejumlah strategi untuk mengakali agar pembangunan tetap berjalan di tengah padatnya mobilitas masyarakat untuk melewati stasiun sentral tersebut. “Semuanya [transportasi bisa terintegrasi], apabila sudah teritegrasi dapat memudahkan mobilitas orang dari satu tempat ke tempat lainnya dari wilayah satu ke wilayah lain,” imbuhnya.
Dia mengaku proyek Stasiun Manggarai menjadi salah satu dari bagian Proyek Strategis Nasional baru di mana stasiun ini masuk ke dalam empat proyek yang disesuaikan nomenklaturnya dalam daftar PSN karena kebutuhan masyarakat akan stasiun ini begitu besar. Jokowi menilai pengembangan stasiun ini sangat penting untuk meningkatkan frekuensi dan headway perjalanan kereta api, meningkatkan akses civilitas dan mobilitas masyarakat dari Jakarta ke kota-kota penyangga lainnya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Sah! Jokowi Resmikan Pengembangan Stasiun Manggarai Tahap IMenurut Jokowi, Stasiun Manggarai merupakan salah satu stasiun sentral di Jakarta.
Baca lebih lajut »
Presiden Jokowi Resmikan Revitalisasi Stasiun Manggarai Tahap IPresiden Joko Widodo (Jokowi) meresmikan revitalisasi Stasiun Manggarai tahap 1.
Baca lebih lajut »
Resmikan Pengembangan Stasiun Manggarai Tahap I, Jokowi Ungkap TujuannyaPresiden Joko Widodo (Jokowi) meresmikan pengembangan Stasiun Manggarai tahap I.
Baca lebih lajut »
Manggarai Jadi Stasiun Tersibuk, Jokowi: Kini Ada 14 Jalur KAPresiden Joko Widodo (Jokowi) meresmikan revitalisasi Stasiun Manggarai tahap I.
Baca lebih lajut »
Jokowi Resmikan Revitalisasi Manggarai Tahap I, Stasiun Tersibuk di RIPresiden Joko Widodo meresmikan pengembangan Stasiun Manggarai tahap I. Jokowi menyebut Stasiun Manggarai merupakan salah satu stasiun tersibuk di Indonesia.
Baca lebih lajut »