Jokowi: Saya Ajak Warga yang Pakai Mobil Mudik Lebih Awal, Daripada Nanti Macet

Indonesia Berita Berita

Jokowi: Saya Ajak Warga yang Pakai Mobil Mudik Lebih Awal, Daripada Nanti Macet
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 69 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 31%
  • Publisher: 83%

Presiden Joko Widodo atau Jokowi mengajak masyarakat, khususnya yang memakai mobil untuk berangkat mudik Lebaran 2022 lebih awal.

Liputan6.com, Jakarta Hal ini untuk mencegah kemacetan sebab ada 23 juta mobil yang diprediksi akan melakukan perjalanan mudik pada Lebaran tahun ini.

"Yang berat memang adalah yang mudik lewat darat. Ada 23 juta mobil yang akan mudik akan ada 17 juta sepeda motor yang akan mudik. Angka-angka ini bukan angka-angka yang kecil," ujarnya. Adapun pemerintah telah menyiapkan berbagai langkah untuk mengantisipasi kemacetan saat arus mudik Lebaran 2022. Mulai dari, pengaturan ganjil genap, pengaturan satu arah atau one way, hingga dikeluarkannya truk daru jalan tol dan jalan nasional untuk sementara waktu.

2 dari 3 halaman2.702 Posko Polri Siap Amankan Mudik Lebaran 2022Sebanyak 2.702 Posko Polri siap untuk mengamankan dan melancarkan jalannya mudik Lebaran 2022. Polri juga menyiapkan rekayasa lalu lintas saat arus mudik nanti. Ramadhan memaparkan, posko-posko Polri itu dipakai sebagai pusat informasi dan pengamanan, tempat istirahat. Lalu, untuk para pengemudi yang kelelahan, rekayasa arus lalu lintas , serta pusat komando dan pengendali operasi di lapangan secara terintegrasi.

Selain itu, Polri telah menerbitkan jadwal diberlakukannya sistem satu arah dan ganjil genap di jalan tol pada puncak arus mudik dari tanggal 28-1 Mei, dan puncak arus balik dari tanggal 6 sampai 9 Mei 2022. Sistem satu arah dan ganjil genap ini diberlakukan mulai dari KM 47 Tol Jakarta-Cikampek sampai KM 414 Gerbang Tol Kalikangkung.3 dari 3 halamanOperasi KetupatOperasi Ketupat 2022 melibatkan 144.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

liputan6dotcom /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Jokowi Ajak Umat Perkuat Kebersamaan dalam Peringatan Nuzulul Quran |Republika OnlineJokowi Ajak Umat Perkuat Kebersamaan dalam Peringatan Nuzulul Quran |Republika OnlineAlquran menegaskan keanekaragaman pada berbagai makhluk adalah sunnatullah.
Baca lebih lajut »

Peringatan Nuzulul Quran, Jokowi Ajak Masyarakat Perkuat Persatuan Bangsa - Pikiran-Rakyat.comPeringatan Nuzulul Quran, Jokowi Ajak Masyarakat Perkuat Persatuan Bangsa - Pikiran-Rakyat.comUntuk memperingati Nuzulul Quran, Presiden Jokowi mengajak masyarakat untuk memperkuat persatuan bangsa dan menghormati umat beragama.
Baca lebih lajut »

Erdogan ke Presiden Israel: Saya Sangat Sedih Warga Palestina Terluka di Al-Aqsa | merdeka.comErdogan ke Presiden Israel: Saya Sangat Sedih Warga Palestina Terluka di Al-Aqsa | merdeka.comPasukan Israel menyerbu Al-Aqsa empat kali pekan lalu, menyingkirkan jemaah Palestina agar pemukim Israel bisa masuk untuk merayakan Paskah Yahudi. Lebih dari 170 orang Palestina terluka dalam serangan tersebut dan ratusan lebih ditangkap.
Baca lebih lajut »

Jokowi Minta Masyarakat Hindari Mudik 28-30 AprilJokowi Minta Masyarakat Hindari Mudik 28-30 AprilJokowi pun mengajak masyarakat untuk mudik lebih awal. 'Tentu saja menyesuaikan dengan jadwal libur dari tempat bekerja,' kata dia.
Baca lebih lajut »

Presiden Jokowi: Muncul Modus Baru Pencucian Uang dan Pendanaan TerorismePresiden Jokowi: Muncul Modus Baru Pencucian Uang dan Pendanaan TerorismePresiden Jokowi mengatakan tantangan yang dihadapi untuk penanganan pencucian uang dan pendanaan terorisme akan semakin berat.
Baca lebih lajut »

Perbaharui LHKPN, Harta Jokowi Mencapai Rp 71 MiliarPerbaharui LHKPN, Harta Jokowi Mencapai Rp 71 MiliarPresiden Joko Widodo alias Jokowi memperbarui laporan harta kekayaan penyelenggara negara (LHKPN) miliknya.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-10 09:22:47