Jokowi Pamer Ngantor Perdana di IKN, Ini Dia Ruang Kantornya

Jokowi Berita

Jokowi Pamer Ngantor Perdana di IKN, Ini Dia Ruang Kantornya
IknJokowi Ngantor Di Ikn
  • 📰 detikfinance
  • ⏱ Reading Time:
  • 66 sec. here
  • 5 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 37%
  • Publisher: 63%

Presiden Joko Widodo (Jokowi) membagikan suasana berkantor di Istana Garuda, Ibu Kota Nusantara (IKN), Kalimantan Timur.

Selasa, 30 Jul 2024 12:03 WIBPresiden Joko Widodo membagikan suasana berkantor di Istana Garuda, Ibu Kota Nusantara , Kalimantan Timur. Menurutnya, berkantor di IKN membawa energi, pola pikir, dan semangat baru.

Dia memamerkan 3 foto lewat akun Instagram resminya @jokowi. Ada foto dirinya berada di ruang kerja baru dan juga kamar tidur sebagai tempat istirahatnya. Jokowi mengenakan pakaian kerjanya seperti biasa, kemeja putih plus celana panjang hitam yang dipadukan dengan sneakers hitam. "Mengawali hari di kantor IKN dengan energi, pola pikir dan semangat baru. Langkah awal yang memberikan harapan dan peluang baru untuk masa depan Indonesia yang jauh lebih baik," beber Jokowi dalam unggahannya, Selasa .Di foto pertama nampak dia sedang duduk di belakang meja kerja yang cukup besar di ruang kerja. Dia tampak sedang melihat beberapa dokumen ditemani secangkir minuman, bisa jadi teh ataupun kopi.

Ruangan itu sangat kental aksen kayu dengan warna dominan coklat. Nampak terlihat juga ada ornamen Garuda Pancasila di tengah ruangan.Di foto kedua dan ketiga nampak Jokowi memamerkan kamar tidurnya di Istana Garuda. Di foto kedua Jokowi duduk di pinggir ranjang besar yang berwarna putih, kasur tersebut nampak sangat empuk.

Sementara di foto ketiga Jokowi terlihat duduk di bangku yang ada di dekat ranjang. Di sebelahnya ada meja kecil yang di atasnya ada beberapa botol air mineral dan buah-buahan. Di foto kedua dan ketiga raut wajahnya nampak senyum dan berseri-seri.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

detikfinance /  🏆 18. in İD

Ikn Jokowi Ngantor Di Ikn

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Jadi 'Ngantor' di IKN Nusantara Bulan Juli ini, Pak Jokowi?Jadi 'Ngantor' di IKN Nusantara Bulan Juli ini, Pak Jokowi?Presiden Joko Widodo pernah mengungkapkan rencana untuk berkantor di Ibu Kota Negara Nusantara, Kalimantan Timur, pada bulan Juli.
Baca lebih lajut »

Jokowi Belum Ngantor di IKN Juli Ini: Air Listriknya Udah Siap Belum?Jokowi Belum Ngantor di IKN Juli Ini: Air Listriknya Udah Siap Belum?Presiden Jokowi sampai hari ini belum ngantor di IKN. Dia bilang air dan listriknya udah siap belum?
Baca lebih lajut »

Jokowi Batal Ngantor di IKN Karena Proyek Molor, Kontraktor Bilang Targetnya Memang OktoberJokowi Batal Ngantor di IKN Karena Proyek Molor, Kontraktor Bilang Targetnya Memang OktoberHal ini imbas belum tersedianya infrastruktur yang memadai untuk Jokowi tinggal.
Baca lebih lajut »

Bantah Isu Jokowi Batal 'Ngantor' di IKN Bulan Juli, Menteri PUPR Bilang BeginiBantah Isu Jokowi Batal 'Ngantor' di IKN Bulan Juli, Menteri PUPR Bilang BeginiMenteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR), Basuki Hadimuljono menegaskan, sarana dan prasarana di Ibu Kota Nusantara (IKN) bakal siap pada bulan Juli 2024 ini.
Baca lebih lajut »

Basuki Buka Suara soal Kabar Jokowi Batal Ngantor di IKNBasuki Buka Suara soal Kabar Jokowi Batal Ngantor di IKNMenteri PUPR Basuki Hadimuljono buka suara tentang kabar Presiden Joko Widodo (Jokowi) batal berkantor di IKN pada bulan Juli ini.
Baca lebih lajut »

Basuki Pastikan Listrik dan Air Siap Sebelum Jokowi ‘Ngantor’ di IKNBasuki Pastikan Listrik dan Air Siap Sebelum Jokowi ‘Ngantor’ di IKNJokowi menerima laporan dari Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR), Basuki Hadimuljono. Menurutnya, infrastruktur seperti air, listrik, jaringan internet dan
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-19 03:04:00