Jokowi Ingin Pelantikan Presiden Khidmat dan Sederhana

Indonesia Berita Berita

Jokowi Ingin Pelantikan Presiden Khidmat dan Sederhana
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 tempodotco
  • ⏱ Reading Time:
  • 25 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 13%
  • Publisher: 63%

Jokowi: 'Saya menyampaikan bahwa penyelenggaraan upacara dan perayaan dalam pelantikan dilakukan sederhana saja...'

TEMPO.CO, Jakarta - Presiden Joko Widodo atau Jokowi meminta Majelis Permusyawaratan Rakyat mengadakan acara pelantikan presiden dan wakil presiden 2019-2024 yang sederhana. 'Saya menyampaikan bahwa penyelenggaraan upacara dan perayaan dalam pelantikan dilakukan sederhana saja, tapi juga tanpa mengurangi kekhidmatan dan keagungan dari acara itu,' kata Jokowi saat bertemu pimpinan MPR di Istana Merdeka, Jakarta, Rabu, 16 Oktober 2019.

Ketua MPR Bambang Soesatyo mengatakan juga ingin mengadakan acara pelantikan yang berlangsug khidmat tanpa gangguan apapun. Bambang mengeluarkan imbauan agar tak ada aksi unjuk rasa. 'Karena kesuksesan acara pelantikan presiden ini akan memberikan pesan positif kepada dunia internasional dan itu akan membantu perekonomian kita.' Antara lain kepala negara dan kepala pemerintahan dari negara-negara ASEAN, Perdana Menteri Australia, dan Wakil Perdana Menteri Cina.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

tempodotco /  🏆 12. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Pelantikan Jokowi Dijaga Ketat, Puan Ingin Tunjukkan ke Dunia RI KondusifPelantikan Jokowi Dijaga Ketat, Puan Ingin Tunjukkan ke Dunia RI KondusifKetua DPR Puan Maharani mengatakan pengamanan ekstra ketat di hari pelantikan presiden-wakil presiden dilakukan untuk menjaga citra RI di mata internasional.
Baca lebih lajut »

Jokowi Ingin Pelantikan Khidmat dan SederhanaJokowi Ingin Pelantikan Khidmat dan SederhanaMPR ingin acara pelantikan berlangsung dengan khidmat tanpa gangguan apa pun. Untuk itu, ia mengimbau seluruh rakyat Indonesia untuk menjaga kekhidmatan.
Baca lebih lajut »

Pelantikan Jokowi-Ma'ruf, Bamsoet: Seluruh Mantan Presiden HadirPelantikan Jokowi-Ma'ruf, Bamsoet: Seluruh Mantan Presiden HadirBambang Soesatyo memastikan seluruh mantan presiden RI akan menghadiri upacara pelantikan Jokowi-Ma'ruf.
Baca lebih lajut »

Manuver Prabowo Subianto Jelang Pelantikan Presiden Jokowi – Bebas AksesManuver Prabowo Subianto Jelang Pelantikan Presiden Jokowi – Bebas AksesSetelah bertemu Presiden jokowi, Prabowo lincah mendekati partai-partai di Koalisi Indonesia Kerja, koalisi pendukung Jokowi-Ma'ruf Amin. Sinyal untuk bergabung ke koalisi pemerintahan terpilih menguat. Polhuk AdadiKompas lordjune dhanangdavid
Baca lebih lajut »

Presiden Korsel Kirim Kepala Stafnya ke Pelantikan JokowiPresiden Korsel Kirim Kepala Stafnya ke Pelantikan JokowiPresiden Korsel Moon Jae-in dipastikan tidak hadir saat pelantikan Presiden Jokowi pada 20 Oktober mendatang. Karena itu, dia mengirim stafnya ke acara kenegaraan tersebut PelantikanJokowi
Baca lebih lajut »

Presiden Xi tugaskan Wapres Wang hadiri pelantikan Jokowi-Ma'rufPresiden Xi tugaskan Wapres Wang hadiri pelantikan Jokowi-Ma'rufPresiden China Xi Jinping menugaskan Wakil Presiden Wang Qishan untuk menghadiri pelantikan Presiden dan Wakil Presiden Indonesia terpilih Joko ...
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-21 18:06:22