Jokowi Ingatkan TNI-Polri Tidak Undang Penceramah Radikal

Indonesia Berita Berita

Jokowi Ingatkan TNI-Polri Tidak Undang Penceramah Radikal
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 Beritasatu
  • ⏱ Reading Time:
  • 47 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 22%
  • Publisher: 59%

Jokowi mengingatkan seluruh jajaran TNI-Polri agar tidak disusupi penceramah radikal dalam kegiatan keagamaan. Selengkapnya: 👇 TNIPolri

mengingatkan seluruh jajaran Tentara Nasional Indonesia -Polri agar tidak disusupi penceramah radikal dalam kegiatan keagamaan.

Presiden Jokowi mengatakan, jangan sampai dengan mengatasnamakan demokrasi, tiba-tiba mengundang penceramah radikal. “Makro dan mikro harus kita urus juga, tahu-tahu undang penceramah radikal. Nah, hati-hati. Ada juga hal-hal kecil, tetapi harus mulai didisiplinkan, di WA grup. Saya lihat di WA grup, kalau di kalangan sendiri boleh, hati-hati. Kalau dibolehkan dan kalau terus-terus, hati-hati,” kata Presiden Jokowi pada Pembukaan Rapat Pimpinan TNI dan Polri Tahun 2022 di Markas Besar TNI Cilangkap, Jakarta, Selasa ..

Presiden Jokowi mencontohkan, ada pihak-pihak tertentu yang secara terbuka mengungkapkan ketidaksukaannya atas program pemindahan Ibu Kota Negara dari Jakarta ke Kalimantan Timur. “Kalau tidak setuju IKN, apa? Itu sudah diputuskan pemerintah dan disetujui DPR, kalau di dalam disiplin TNI-Polri sudah tidak bisa diperdebatkan, apalagi di WA grup dibaca gampang,” kata Presiden Jokowi.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

Beritasatu /  🏆 26. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Panglima TNI Andika Perkasa Tak Hadiri Rapim TNI-Polri, Jokowi: Kena Covid-19Panglima TNI Andika Perkasa Tak Hadiri Rapim TNI-Polri, Jokowi: Kena Covid-19Presiden Jokowi menyebut Panglima TNI Jenderal Andika Perkasa tak bisa menghadiri rapat pimpinan TNI-Polri karena positif Covid-19. TempoNasional
Baca lebih lajut »

Jokowi Ingatkan Istri TNI-Polri Tak Undang Penceramah Radikal | Kabar24 - Bisnis.comJokowi Ingatkan Istri TNI-Polri Tak Undang Penceramah Radikal | Kabar24 - Bisnis.comJokowi meminta anggota TNI-Polri untuk mendisiplinkan anggota keluarganya dan mengingatkan para istri untuk tidak mengundang penceraham radikal.
Baca lebih lajut »

Jokowi Ingatkan TNI-Polri Kencangkan Disiplin: Tak Ada Demokrasi di Tentara dan KepolisianJokowi Ingatkan TNI-Polri Kencangkan Disiplin: Tak Ada Demokrasi di Tentara dan KepolisianPresiden Joko Widodo menegaskan kepada TNI-Polri untuk mengencangkan kedisiplinan nasional terhadap personelnya.
Baca lebih lajut »

Presiden Jokowi Ingatkan TNI - Polri Tak Punya DemokrasiPresiden Jokowi Ingatkan TNI - Polri Tak Punya DemokrasiJokowi menyatakan tidak lagi ada jajaran TNI-Polri dan keluarganya yang protes mengenai keputusan tersebut.
Baca lebih lajut »

Jokowi Minta Istri Anggota TNI-Polri Tidak Undang Penceramah Seenaknya - Pikiran-Rakyat.comJokowi Minta Istri Anggota TNI-Polri Tidak Undang Penceramah Seenaknya - Pikiran-Rakyat.comJokowi mengingatkan anggota TNI-Polri untuk meningkatkan kedisiplinan nasional dalam acara Rapat Pimpinan TNI-Polri 2022.
Baca lebih lajut »

Jokowi soal Istri Personel TNI-Polri Undang Penceramah Radikal: Tentara dan Polisi Tidak Bisa BegituJokowi soal Istri Personel TNI-Polri Undang Penceramah Radikal: Tentara dan Polisi Tidak Bisa BegituPresiden Joko Widodo menegaskan kepada istri dari personel TNI-Polri untuk tidak mengatasnamakan demokrasi saat mengundang penceramah radikal dalam pengajian.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-13 19:18:16