Kepala Negara menyatakan masjid memiliki peran penting dalam membangun peradaban Indonesia. Masjid bisa berperan dalam membangun sumber daya manusia yang unggul, berkarakter, dan berakhlak mulia. Sumber:
PRESIDEN Joko Widodo berharap masjid tak hanya sekadar menjadi tempat ibadah tapi juga sebagai pusat dakwah dan pendidikan yang mencerdaskan. Masjid juga diharapkan berperan menjadi tempat untuk membangun persatuan dan memperkokoh kebangsaan serka mengembangkan kesejahteraan.
"Menjadikan masjid bukan hanya sebagai tempat beribadah bagi umat Islam tapi juga berfungsi sebagai pusat pendidikan, sebagai pusat dakwah yang mencerdaskan, dan juga berfungsi sebagai tempat musyawarah untuk membangun persatuan, untuk memperkokoh ikatan kebangsaan, dan juga pusat pengembangan dan peningkatan kesejahteraan masyarakat," ucap Jokowi.
"Masjid juga dapat menjadi tempat bagi umat untuk memperoleh informasi, memperdalam ilmu agama, dan wujud jadi amal kebaikan dan akhlak yang mulia, dan menyemai Islam sebagai rahmat bagi semesta alam, rahmatan lil alamin," ungkapnya.Presiden juga berharap masjid bisa membentuk masyarakat yang berdaya secara ekonomi, politik, maupun budaya. Presiden pun mengapresiasi usaha DMI dengan konsep memakmurkan dan dimakmurkan.
"Saya juga setuju bahwa ikhtiar Dewan Masjid Indonesia untuk memakmurkan dan dimakmurkan masjid karena itu masjid harus difungsikan sebagai penguat ekonomi umat," ucapnya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Jokowi Minta Masjid di Indonesia Bukan Hanya Jadi Tempat Ibadah'Saya berharap dengan kantor baru ini DMI semakin semangat menjadikan masjid sebagai tempat beribadah dan pusat pendidikan, pusat dakwah,' ujar Jokowi.
Baca lebih lajut »
Cegah Lonjakan Omicron, Mendagri Minta Kepala Daerah Optimalkan Aplikasi PeduliLindungiMendagri memerintahkan seluruh kepala daerah mewajibkan fasilitas publik di wilayahnya menggunakan aplikasi PeduliLindungi untuk mencegah potensi lonjakan kasus Covid-19 akibat varian omicron.
Baca lebih lajut »
Kepala Daerah dan Pilpres, Antara Anies, Ganjar, dan RidwanPilpres 2024 munculkan banyak nama tokoh. Ada tiga nama kepala daerah yang selalu muncul dalam berbagai survei, Anies Baswedan, Ganjar Pranowo, dan Ridwan Kamil
Baca lebih lajut »
Efek Minum Kopi, Bikin Sakit Kepala atau Justru Mengobatinya?Hubungan rumit antara efek minum kopi yang bisa sebabkan sakit kepala dan bisa juga sembuhkan sakit kepala. Mana yang benar?
Baca lebih lajut »
Cedera Kepala Taufik Ramsyah Kiper Tornado FC, Penanganan Terlambat Bisa Sebabkan KematianKiper Tornado FC Taufik Ramsyah meninggal dunia, setelah alam cedera kepala. Dokter mengatakan penanganan terlambat bisa sebabkan kematian.
Baca lebih lajut »