Jokowi disebut memperlihatkan sinyal dukungan kepada Ganjar saat menghadiri Rakernas V Projo di Balai Ekonomi Desa Ngargogondo, Magelang, Sabtu (21/5/2022).
- Pemilihan Umum Presiden dan Wakil Presiden 2024-2029 baru akan digelar pada 14 Februari 2024, bersamaan dengan Pemilihan Umum Legislatif dan Pemilihan Kepala Daerah. Namun, dinamika politik jelang pesta demokrasi itu mulai meningkat ditandai dengan bermunculannya sosok calon presiden yang akan turut serta dalam pilpres mendatang.
Baru-baru ini, Jokowi disebut memperlihatkan sinyal dukungan kepada Ganjar saat menghadiri Rapat Kerja Nasional V Projo di Balai Ekonomi Desa Ngargogondo, Magelang, Jateng, Sabtu . Projo merupakan salah satu organisasi relawan yang mendukung pencapresan Jokowi pada Pilpres 2014 dan 2019., jangan tergesa-gesa," ujar Jokowi."Meskipun... meskipun mungkin yang kita dukung ada di sini," lanjutnya.
"Ini mau tergesa-gesa kelihatannya. Sekali lagi, persoalan-persoalan ini harus diselesaikan dulu baru kita masuk ke yang namanya keputusan yang saya akan dengar dari bapak-ibu semuanya. Saya akan ajak bicara. Sekali lagi, jangan tergesa-gesa," ujarnya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Puan Diyakini Tetap Jadi Pilihan Megawati Jika Jokowi Dukung GanjarKetua DPR Puan Maharani diyakini tetap menjadi pilihan Megawati Soekarnoputri jika Presiden Joko Widodo (Jokowi) mendukung Ganjar Pranowo untuk maju ke Pilpres...
Baca lebih lajut »
Peran Ganjar Pranowo dan Puan Maharani di Jembatan Girpasang KlatenGubernur Jateng, Ganjar Pranowo dan Ketua DPR RI, Puan Maharani dinilai memiliki peran penting dalam pembangunan Jembatan Gantung Girpasang di Desa Tegalmulyo, Kecamatan Kemalang, Kabupaten Klaten.
Baca lebih lajut »
Batal Dibuka Ganjar Pranowo, 150 Seniman Tetap Unjuk Karya di TBJT SoloSekitar 150 seniman dari berbagai daerah di Indonesia memamerkan karya lukis mereka dalam acara Ragam Pesona Nusantara 2022 di TBJT Solo selama sepekan.
Baca lebih lajut »
Kampanye Ganjar-Erick Ramai Diusung Sukarelawan di Media SosialPemilihan presiden masih dua tahun lagi, tapi para pendukung sudah ramai berkampanye di media sosial. Pasangan capres-cawapres mulai dimunculkan, salah satunya adalah Ganjar Pranowo dan Erick Thohir. Riset AdadiKompas
Baca lebih lajut »
Pengungsi Banjir Rob Pekalongan Semringah Didatangi Ganjar Pranowo, Minta Dibelikan Chicken - Pikiran-Rakyat.comDi gedung PMI itulah Ganjar bertemu Muzaenah. Tak seperti pengungsi lain, Muzaenah nampak berani ngobrol dengan Ganjar.
Baca lebih lajut »
Salurkan Bantuan Rumah Sehat, Ganjar Optimis Kesejahteraan Masyarakat MeningkatUNTUK meningkatkan kesejahteraan dan mengentaskan kemiskinan, Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo meninjau pembangunan Rumah Sederhana Sehat bagi petani gula kelapa di Cilacap.
Baca lebih lajut »