Jokowi Disebut Tak Risau dengan KAMI BangkitdariPandemi 75tahunmerdeka
Ara mengatakan, dukungan rakyat terhadap Jokowi itu terbukti dengan kemenangan dua kali di Solo, kemudian menjadi gubernur DKI Jakarta dan menjadi presiden dua kali. “Artinya, Jokowi sangat dipercaya oleh rakyat. Jokowi sendiri lahir dari rahim rakyat,” ujar anggota DPR periode 2004-2019 ini.merupakan hal yang biasa dan wajar dalam kehidupan yang demokratis. Para loyalis dan pendukung Jokowi pun tak perlu membuat gerakan tandingan bagi KAMI.
“Pak Jokowi juga santai saja kok. Pak Jokowi kan pemimpin yang lahir dari proses demokrasi itu sendiri dan juga sangat demokratis. Buktinya, demo-demo di Monas atau di depan Istana atau kehadiran KAMI kan lancar-lancar saja kan. Ini bukti bahwa demokrasi di Indonesia berjalan sangat bagus. Di tengah kekuatan pemerintah dan parlemen, Indonesia tidak menjadi negara otoriter,” tutur Ara.
Bahkan, sambung Ara, masukan juga selama ini bukan semata datang dari kelompok oposisi sebab ada pendukung dan loyalis Joko Widodo yang senantiasa memberikan masukan. Masukan, baik dari pendukung atau oposisi, tentu saja baik bagi kepentingan negara. Tidak mungkin pemerintahan berjalan 100% sempurna tanpa kekurangan.
“Yang penting, baik pendukung atau oposisi adalah sikap sportif dan objektif. Kalau misalnya masukan dan kritik dari oposisi itu benar adanya, ya pendukung juga harus terima dengan lapang dada. Tapi, langkah dan kebijakan pemerintah yang baik buat rakyat dan negara juga harus bisa diapresiasi kelompok oposisi secara terbuka juga. Inilah objektivitas sehingga kita semua bisa belajar menjadi negarawan,” papar Ara.
Senada dengan Ara, Saiful Mujani, pendiri Saiful Mujani Research and Consulting , mengatakan, keberadaan KAMI menjadi sinyal bahwa demokrasi di Indonesia masih jalan. Saiful melihat keberadaan kelompok masyarakat seperti KAMI yang kritis pada pemerintahan Jokowi justru menunjukkan bahwa demokrasi masih berada di jalur yang benar. “Saya senang melihat ada KAMI bahwa ada kekuatan di luar pemerintahan,” kata Saiful.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Jokowi: Media Asing Sering Tulis Hal Tak Baik Terkait Penanganan Covid-19Presiden Joko Widodo mengeluhkan media asing yang sering memberitakan hal-hal tidak baik terkait penanganan Covid-19 di Indonesia.
Baca lebih lajut »
Jokowi Minta Menteri Tak Asal Bicara soal Covid-19Presiden Jokowi ingin para menterinya berkoordinasi dengan Satgas Covid-19 jika ingin berkomentar terkait penanganan virus corona di Indonesia.
Baca lebih lajut »
Jokowi Perintahkan Luhut Cari Cara Agar Investasi Tak AnjlokJokowi memerintahkan Luhut Panjaitan mencari cara menggenjot investasi agar tetep bagus dan kalau sampai minus tak sampai 5 persen.
Baca lebih lajut »
Jokowi Minta Tak Semua Komentar soal COVID: Konsultasi Dulu ke Wiku'... saya minta setiap ingin statement urusan berkaitan dengan COVID betul-betul ditanyakan terlebih dahulu dikonsultasikan lebih dahulu dengan yang namanya Prof Wiku,' kata Jokowi. VirusCorona
Baca lebih lajut »
Jokowi Keluhkan Promosi Masker tak Gencar |Republika OnlineJokowi menilai, penggunaan masker jadi kunci utama pengendalian penularan Covid-19.
Baca lebih lajut »