Jokowi akan memberikan waktu hingga tiga bulan kepada Kapolri
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Hasil investigasi Tim Gabungan Pencari Fakta untuk mengungkap kasus penyerangan terhadap Novel Baswedan menuai kritikan berbagai pihak. Berbagai kalangan pun mendorong Presiden Joko Widodo agar membentuk TGPF secara independen.
"Kalau Kapolri kemarin menyampaikan akan meminta waktu 6 bulan, saya sampaikan 3 bulan tim teknis bisa menyelesaikan apa yang kemarin disampaikan," kata Jokowi di Istana Merdeka, Jakarta, Jumat . "Saya ingin menyampaikan terima kasih tim pencari fakta sudah menyampaikan hasilnya dan hasil itu mesti ditindaklanjuti lagi oleh tim teknis untuk menyasar ke dugaan-dugaan yang ada," ujarnya.
"Saya beri waktu 3 bulan, saya lihat nanti hasilnya apa, jangan sedikit-sedikit lari ke saya, tugas Kapolri apa," ucapnya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
'Pendukung Chelsea Cuma Beri Waktu Enam Bulan untuk Lampard'Frank Lampard sudah ditunjuk untuk menangani Chelsea. Pendukung The Blues diprediksi cuma akan bersabar pada Super Frank selama enam bulan.
Baca lebih lajut »
Presiden Jokowi Beri Waktu 3 Bulan bagi Kapolri Temukan Penyerang Novel'Saya beri waktu tiga bulan, saya lihat nanti setelah tiga bulan hasilnya kayak apa,' kata Jokowi.
Baca lebih lajut »
Presiden Jokowi beri waktu 3 bulan bagi Kapolri selesaikan kasus NovelPresiden Joko Widodo memberikan waktu 3 bulan kepada Kapolri Jenderal Pol Tito Karnavian untuk menyelesaikan kasus penyiraman air keras terhadap penyidik KPK ...
Baca lebih lajut »
3 Emak Terdakwa Kampanye Hitam Pada Jokowi Dituntut 8 Bulan BuiJaksa menuntut tiga emak terdakwa kasus dugaan kampanye hitam kepada Jokowi 8 bulan penjara. Tuntutan itu disambut takbir oleh para pendukung mereka.
Baca lebih lajut »
Tiga Ibu-ibu Pelaku Kampanye Hitam pada Jokowi Dituntut 8 BulanDalam pertimbangannya, jaksa menyatakan bahwa terdakwa pelaku kampanye hitam pada Jokowi punya anak dan suami yang harus diurus di rumah.
Baca lebih lajut »