Saat Harris akan kembali, sesuai dengan kebijakan NBA dalam penanganan covid-19, dia harus dikarantina setidaknya selama empat hari.
BROOKLYN Nets mengumumkan pemainnya Joe Harris telah meninggalkan gelembung NBA di Orlando karena masalah pribadi nonmedis.
Namun, saat Harris akan kembali, sesuai dengan kebijakan NBA dalam penanganan covid-19, dia harus dikarantina setidaknya selama empat hari.Baca juga: NBA Pastikan Gelembung Playoff Bebas Covid-19 “Joe Harris telah meninggalkan Kampus NBA di Orlando karena masalah pribadi nonmedis. Status kepulangannya akan diperbarui saat informasi tersedia,” tulis Nets dalam media sosial.
Harris membukukan rata-rata 14,5 poin dan 4,3 rebound selama musim reguler 2019-20 sementara menembak 42,9% dari jarak 3 poin. Dia menjadi pemain Nets terakhir yang tinggal di Orlando setelah tujuh pemain lainnya memilih keluar dari restart NBA atau tidak dapat kembali bermain.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Newsweek Minta Maaf Atas Artikel Terkait Kamala Harris'Kami sama sekali gagal mengantisipasi cara penafsiran, penyimpangan, dan penggunaan tulisan esai itu.'
Baca lebih lajut »
Obama dan Harris Bintangi Malam Ketiga Konvensi Partai DemokratSederet tokoh Demokrat terkenal, termasuk mantan Presiden AS Barack Obama dan calon wakil presiden Kamala Harris, akan menyampaikan alasan untuk memilih Joe Biden hari Rabu (19/8) malam dalam Konvensi Virtual Nasional Demokrat. Selama dua malam sebelumnya, sejumlah pendukung Biden, termasuk...
Baca lebih lajut »
Faktor Kamala Harris di Pilpres ASPemilihan Presiden Amerika Serikat yang akan digelar November 2020 mendatang semakin jelas. Kamala Harris telah resmi mendampingi...
Baca lebih lajut »
Playoff Basket NBA: Tyler Herro Bawa Miami Heat Taklukkan Indiana PacersMiami Heat menang 113-101 atas Indiana Pacers pada playoff basket NBA Wilayah Timur.
Baca lebih lajut »
NBA Playoffs Hari Ini: Dua Unggulan Utama TumbangKejutan besar mewarnai gim pertama babak pertama NBA Playoffs di Timur dan Barat hari ini. NBAPlayoffs
Baca lebih lajut »
Jadwal Playoff NBA 2019/2020 Pekan Ini di Vidio: Cek Daftar 16 Tim yang LolosBabak playoff NBA bisa disaksikan via live streaming melalui platform Vidio.
Baca lebih lajut »