Joe Biden Peringati 21 Tahun Tragedi 9-11, Penghormatan untuk Para Korban Terus Mengalir
PIKIRAN RAKYAT - 21 tahun berlalu, dunia digemparkan dengan serangan yang meruntuhkan Gedung World Trade Center pada 11 September 2001.
Presiden Amerika Serikat , Joe Biden pun memperingati 21 tahun tragedi 9-11 yang kelam itu pada Minggu, 11 September 2022. Joe Biden berencana akan meletakkan karangan bunga di Pentagon. Sementara Ibu Negara Jill Biden dijadwalkan akan berbicara di Shanksville, Pennsylvania. Sebagaimana dilaporkan AP, Wakil Presiden Kamala Harris dan suaminya akan berada di Gedung WTC, New York. Di sisi lain, Departemen Kepolisian Kota New York mendedikasikan akun Twitter-nya pada hari ini untuk mengenang"saudara dan saudari yang gugur saat 9/11"."Kami kehilangan 23 saudara & saudari pada 11 September 2001, dan terus kehilangan lebih banyak dari penyakit yang berhubungan dengan 9/11," tulis di akun Twitter.
"Bergabunglah dengan kami saat kami memberikan penghormatan kepada setiap orang yang telah gugur yang telah kami hilangkan sejak hari itu 21 tahun yang lalu. #TidakPernahLupa," lanjutnya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
21 Tahun Berlalu, Inilah 14 Fakta Mengejutkan di Balik Tragedi 9-11 - Pikiran-Rakyat.comSetelah 21 tahun berlalu, inilah 14 fakta mengejutkan di balik 9-11, tragedi runtuhnya Gedung WTC pada 11 September 2001.
Baca lebih lajut »
Mengingat Tragedi 9-11, Serangan WTC Berimbas ke Indonesia - Pikiran-Rakyat.comMengingat tragedi 9/11, serangan terorisme terhadap Gedung Pencakar Langit WTC di New York yang turut berimbas ke Indonesia.
Baca lebih lajut »
Potret Ratu Elizabeth II Ditampilkan di Sydney Opera House sebagai Bentuk Penghormatan - Pikiran-Rakyat.comPM Australia telah menggelar upacara untuk Ratu Elizabeth II di Gedung Parlemen di Canberra, Australia.
Baca lebih lajut »
Tabrakan Beruntun di Wonosobo, Kecelakaan Bus Mercedes Benz Telan 6 Korban Jiwa - Pikiran-Rakyat.comKabar duka, tabrakan beruntun di Kertek Wonosobo telan 6 korban jiwa, diduga karena bus pariwisata berjenis Mercedes Benz alami rem blong.
Baca lebih lajut »
Sasar Anak di Bawah Umur, Korban Cabul Calon Pendeta di Alor NTT Bertambah - Pikiran-Rakyat.comJumlah korban kekerasan seksual yang diduga dilakukan oleh seorang calon pendeta di Alor, NTT bertambah menjadi 12 orang.
Baca lebih lajut »