Jenderal Dudung Menepis Anggapan Memusuhi dan Menjauhi Islam |Republika Online

Indonesia Berita Berita

Jenderal Dudung Menepis Anggapan Memusuhi dan Menjauhi Islam |Republika Online
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 40 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 19%
  • Publisher: 63%

Dudung mengaku, lulusan santri Ponpes Buntet dan mengutip ajaran Rasulullah.

REPUBLIKA.CO.ID, BATU -- Kepala Staf Angkatan Darat Jenderal Dudung Abdurachman beserta jajaran mengunjungi Ponpes Anwarut Taufiq di Kelurahan Sisir, Kota Batu, Jawa Timur, Kamis . Dudung pun disambut oleh pimpinan Ponpes Anwarut Taufiq, yaitu Habib Achmad Jamal bin Thoha Baagil.

Baca Juga "Allah Maha Besar yang mentakdirkan kami ke sini. Kita juga bersilaturahim, saya sudah lama ingin bersliturahim ke sini. Jadi kalau ada orang mengatakan Pak Dudung itu memusuhi atau menjauhi Islam itu bertolak belakang," kata Dudung dikutip Republika dari video Dispenad di Jakarta, Sabtu . Dudung pun mengutip sejarah tentang dakwah Nabi Muhammad SAW yang penuh kasih. Menurut dia, Nabi Muhammad SAW selalu berbuat baik dan tak pernah membelas ketika disakiti oleh orang lain."Rasulullah jujur, tidak pernah berbohong, tidak membenci orang, saat syiar agama dilempari, dibenci, tapi Rasulullah sabar. Tapi Rasulullah juga tidak pernah membalas, tapi Rasulullah tidak pernah mencaci maki itu yang harus kita tiru. Saya rasa itu saya Pak Habib," kata Dudung.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

republikaonline /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Jenderal Dudung Dilaporkan Dugaan Penistaan Agama, Panglima TNI: Kami Wajib MenindaklanjutiJenderal Dudung Dilaporkan Dugaan Penistaan Agama, Panglima TNI: Kami Wajib MenindaklanjutiPanglima TNI Jenderal TNI Andika Perkasa memastikan telah menindaklanjuti laporan masyarakat ke Pusat Polisi Militer (Puspomad) terhadap KSAD Jenderal TNI Dudung...
Baca lebih lajut »

Jenderal Dudung Dilaporkan ke Puspomad, Panglima TNI Diminta Gelar Pertemuan dengan UlamaJenderal Dudung Dilaporkan ke Puspomad, Panglima TNI Diminta Gelar Pertemuan dengan UlamaKepala Staf TNI Angkatan Darat (KSAD) Jenderal TNI Dudung Abdurachman dilaporkan oleh Koalisi Ulama, Habaib, dan Pengacara Anti Penodaan Agama (KUHAP APA) ke Pusat...
Baca lebih lajut »

Jenderal Dudung Dilaporkan, Panglima TNI Andika Perkasa: Penyidik Wajib Menindaklanjuti Laporan Itu - Tribunnews.comJenderal Dudung Dilaporkan, Panglima TNI Andika Perkasa: Penyidik Wajib Menindaklanjuti Laporan Itu - Tribunnews.comAndika menindaklanjuti laporan masyarakat ke Pusat Polisi Militer (Puspomad) terhadap KSAD Jenderal TNI Dudung Abdurachman.
Baca lebih lajut »

Mengenal Mayjen Agus Subiyanto, Wakasad yang Baru Dilantik Jenderal Dudung | merdeka.comMengenal Mayjen Agus Subiyanto, Wakasad yang Baru Dilantik Jenderal Dudung | merdeka.comPada kesempatan, Kasad Jenderal TNI Dudung Abdurrachman mengucapkan rasa terima kasih kepada Letjen TNI Bakti Agus Fadjari atas kinerjanya selama menjabat sebagai Wakil Kepala Staf Angkatan Darat.
Baca lebih lajut »

KSAD Dudung Dilaporkan Karena Dugaan Penghinaan Agama, Panglima Sebut Akan Tindak Lanjuti!KSAD Dudung Dilaporkan Karena Dugaan Penghinaan Agama, Panglima Sebut Akan Tindak Lanjuti!Laporan dilayangkan ke Pusat Polisi Militer Angkatan Darat pada pekan lalu.
Baca lebih lajut »

Kunjungi Pondok Pesantren, KSAD Dudung Bawa Kabar Gembira untuk SantriKunjungi Pondok Pesantren, KSAD Dudung Bawa Kabar Gembira untuk SantriKSAD Dudung berpesan agar pondok pesantren dapat ikut aktif dalam upaya memperkuat kerukunan masyarakat. KSAD Jenderal TNI Dudung Abdurachman bersilaturahmi ke...
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-03 00:20:38