Jenazah PNS tewas terbakar di Semarang diserahkan ke keluarga

Indonesia Berita Berita

Jenazah PNS tewas terbakar di Semarang diserahkan ke keluarga
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 19 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 11%
  • Publisher: 78%

Kerangka jenazah almarhum Iwan Budi Paulus, PNS Pemkot Semarang yang ditemukan tewas terbakar, akhirnya diserahkan kepada keluarga untuk dimakamkan.

Jasad PNS Pemkot Semarang yang ditemukan tewas terbakar di kawasan Marina Semarang diserahkan ke pihak keluarga di kamas jenazah RS Dr.Kariadi Semarang, Rabu.

Istri almarhum, Theresia Onee Anggarawari, secara langsung menerima penyerahan jenazah pegawai Badan Pendapatan Daerah Kota Semarang itu di kamar jenazah RS Dr.Kariadi Semarang, Rabu. Bersama dengan jasad dan sepeda motor yang merupakan kendaraan dinas milik Iwan Budi tersebut ditemukan papan nama identitas, serta telepon seluler yang diduga milik Iwan Budi Paulus.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

antaranews /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama



Render Time: 2025-03-10 03:28:28