Satu jenazah anggota kelompok Mujahidin Indonesia Timur, di evakuasi ke Rumah Sakit Bhayangkara Palu.
PALU, KOMPAS.TV - Satu jenazah anggota kelompok Mujahidin Indonesia Timur, di evakuasi ke Rumah Sakit Bhayangkara Palu, pada rabu malam tadi. Jenazah di evakuasi dari lokasi kontak tembak di Desa Salubanga, Kecamatan Sausu, Parigi Moutong.
Sebelumnya Satgas Madago Raya telah menghimbau untuk tidak melakukan perlawanan, namun Askar alias Jaid alias Pak Guru, melempar rompi miliknya ke arah satgas yang diduga bom, karena mengancam keselamatan personel , Satgas Madago Raya terpaksa melumpuhkan DPO Teroris Poso tersebut.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Pak Guru DPO MIT Poso Tewas Ditembak Satgas Madago RayaSatu terduga Teroris Poso Kelompok MIT tewas ditembak Satgas Madago Raya, di Dusun Salubanga, Kec. Sausu, Kab. Parigi Moutong, Sulawesi Tengah, Rabu (27/4/2022)
Baca lebih lajut »
Satgas Madago Raya Tembak Mati Satu DPO Teroris MIT di SultengPetugas menembak mati Askar karena melakukan perlawanan saat akan ditangkap
Baca lebih lajut »
Personel Satgas Madago Raya Tembak DPO Teroris Anggota Kelompok MITPersonel Satuan Tugas (Satgas) Madago Raya menembak mati seorang buronan yang merupakan anggota kelompok terorisme Mujahidin Indonesia Timur (MIT).
Baca lebih lajut »
Bareskrim Polri Tangkap Daniel Abe yang Jadi DPO di Kasus DNA ProBadan Reserse Kriminal (Bareskrim) Polri mengumumkan, telah berhasil menangkap Eliazar Daniel Piri alias Daniel Abe salah satu tersangka kasus penipuan menggunakan robot trading DNA Pro yang buron. TempoNasional
Baca lebih lajut »