Jelang Ramadan 2023, Satpol PP Jaring 464 Orang PPKS di DKI Jakarta

Indonesia Berita Berita

Jelang Ramadan 2023, Satpol PP Jaring 464 Orang PPKS di DKI Jakarta
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 36 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 18%
  • Publisher: 83%

464 orang Pemerlu Pelayanan Kesejahteraan Sosial di DKI Jakarta terjaring operasi penjangkauan PPKS jelang bulan puasa atau Ramadan 2023.

BACA JUGA: Puasa Sunnah Ayyamul Bidh Januari 2023: Jadwal, Niat dan Keutamaannya Baca Juga

"Ada manusia gerobak, ada manusia silver banyak macam-macam yang terjaring PPKS," kata Kepala Satpol PP DKI Jakarta, Arifin, Jakarta, Jumat .Menurut dia, ratusan orang yang terjaring dalam PPKS tersebut merupakan orang pendatang dari luar Jakarta yang tidak memiliki tempat tinggal yang layak. Petugas Dinas Sosial Jakarta Pusat merazia gelandangan dan pedagang kaki lima di lingkungan Masjid Istiqlal. Keberadaan gelandangan ini meresahkan pengurus masjid dan warga.

2 dari 2 halamanDibinaSejatinya Satpol PP tidak mempermasalahkan orang luar daerah yang akan datang ke Jakarta, namun ada beberapa pendatang bahkan warga Ibu Kota itu sendiri tidak memiliki tempat tingga tetap.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

liputan6dotcom /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Dalam Sepekan, Satpol PP DKI Tangkap 464 PPKS di JakartaDalam Sepekan, Satpol PP DKI Tangkap 464 PPKS di JakartaSelama sepekan mulai 9 hingga 15 Februari 2023, Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) DKI Jakarta menjangkau 464 Pemerlu Pelayanan Kesejahteraan Sosial (PPKS)....
Baca lebih lajut »

Jelang Ramadhan, 464 PPKS di Jakarta Terjaring Satpol PPJelang Ramadhan, 464 PPKS di Jakarta Terjaring Satpol PPRatusan Pemerlu Pelayanan Kesejahteraan Sosial (PPKS) itu sengaja dijaring sejak awal agar jumlahnya tak makin banyak saat bulan Ramadhan tiba.
Baca lebih lajut »

Klasemen dan Jadwal Proliga 2023 Seri 6 YogyakartaKlasemen dan Jadwal Proliga 2023 Seri 6 YogyakartaPutaran kedua Proliga 2023 seri 6 digelar 16-19 Februari 2023 di GOR UNY Yogyakarta.
Baca lebih lajut »

Daftar Lengkap Kepengurusan PSSI Periode 2023-2027 Hasil Kongres Luar Biasa 16 Februari 2023 - Tribunnews.comDaftar Lengkap Kepengurusan PSSI Periode 2023-2027 Hasil Kongres Luar Biasa 16 Februari 2023 - Tribunnews.comBerikut daftar Lengkap Kepengurusan PSSI 2023-2027 mulai dari Ketua Umum hingga Anggota Exco Hasil KLB PSSI 16 Fenruari 2023.
Baca lebih lajut »

Hari Peduli Sampah Nasional 2023, Rombongan Pesepeda Bawa Pesan Penting dari Bali ke JakartaHari Peduli Sampah Nasional 2023, Rombongan Pesepeda Bawa Pesan Penting dari Bali ke JakartaHari Peduli Sampah Nasional (HPSN) 2023 akan diperingati pada Selasa, 21 Februari 2023.
Baca lebih lajut »

Satpol PP DKI Garuk 464 Manusia Gerobak dan Manusia Silver dkk, Diserahkan ke Dinas SosialSatpol PP DKI Garuk 464 Manusia Gerobak dan Manusia Silver dkk, Diserahkan ke Dinas SosialSatpol PP DKI melakukan operasi untuk menjaring manusia gerobak dan manusia silver dkk untuk diserahkan ke Dinas Sosial.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-25 07:13:33