Disdagin Bandung masih mengeluarkan pembatasan pembelian beras sebanyak 10 kilogram.
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Pemerintah Kota Bandung melalui Dinas Perdagangan dan Perindustrian mengimbau masyarakat tidak panic buying jelang penerapan Pembatasan Sosial Berskala Besar pada Rabu mendatang. Saat ini stok bahan pokok hingga bulan puasa Ramadhan dipastikan tersedia. "PSBB menghitung hari, masyarakat diimbau tidak panic buying.
"Tidak boleh panic buying, tetap belanja sesuai kebutuhan. Gula putih sekarang berdasarkan data Bulog meningkat stok dua pekan lalu 250 ton, Kamis kemarin 600 ton. Ada peningkatan stok jelang Ramadhan," katanya. Katanya, sektor yang boleh tetap berjualan selama masa PSBB mendatang yaitu toko bahan makanan dan minuman, SPBU, toko obat dan apotek Kemudian, restoran dan tempat makan diizinkan beroperasi namun pembelian harus dilakukan take away.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Pemkot Bandung dan Forkopimda Rapat Persiapan Jelang PSBBWali Kota Bandung, Oded M Danial, mengajukan surat permohonan PSBB kepada Kemenkes melalui Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil.
Baca lebih lajut »
Jelang PSBB, Pekanbaru Jaga Ketat Pintu Masuk |Republika OnlinePekanbaru berlakukan Pembatasan Sosial Berskala Besar mulai 17 April 2020.
Baca lebih lajut »
Jelang PSBB, Polisi Pekanbaru Gerebek Pesta Narkoba di Hotel |Republika OnlinePenggerebekan dilakukan dalam razia penyakit masyarakat menjelang penerapan PSBB.
Baca lebih lajut »
Persiapan Tarra Budiman Jelang Ramadhan |Republika OnlineTarra mengaku tidak menyetok makanan atau punic buying jelang Ramadhan.
Baca lebih lajut »
Jelang Ramadhan, Impor Kurma dari Negara Arab Naik 52 PersenNilai impor kurma pada Maret mencapai 25,9 juta dolar AS
Baca lebih lajut »
Khabib Diklaim KO dalam Latihan Jelang UFC 249Juara dunia UFC Khabib Nurmagomedov dikabarkan KO dalam sebuah latihan jelang UFC 249 tiga pekan lalu.
Baca lebih lajut »