Pada Minggu (27/8/2023) mendatang, PSIM Yogyakarta akan melakukan launching tim sekaligus jersey untuk mengarungi Liga 2 2023/2024. Launching tim ini akan digelar di Stadion Mandala Krida, Yogyakarta.
Untuk memeriahkan acara launching, PSIM juga bakal menggelar laga persahabatan melawan Persekat Tegal. Hal ini diungkapkan Direktur Utama PSIM Yogyakarta, Liana Tasno.
"Kami berencana menggelar launching tim dan jersey sekaligus uji tanding lawan Persekat Tegal. Ini sekaligus uji coba kesiapan Panpel dan tim," ujar Liana Tasno.Sebelum agenda launching tim, tim besutan Kas Hartadi itu akan lebih dulu menjalani uji tanding kontra PSPS Riau. Kebetulan, tim asal Kota Pekanbaru itu kini tengah melakoni rangkaian pemusatan latihan di Yogyakarta dan Jawa Tengah.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
PSIM Jogja Datangkan Andreas 'Andy' Campollo Esswein, Pemain Asing Asal FilipinaPSIM Yogyakarta datangkan legiun asing pertama untuk mengarungi Liga 2 2023/2024. Pemain asal Filipina, Andreas ‘Andy’ Campollo Esswein berposisi gelandang.
Baca lebih lajut »
Gelar Uji Tanding, PSIM Jogja Raih Kemenangan Melawan PSPS RiauPSIM Yogyakarta menggelar uji tanding pramusim dalam persiapan menyambut Liga 2 2023/2024 melawan PSPS Riau di Lapangan Banyurejo, Tempel, Rabu (23/8/2023).
Baca lebih lajut »
Lemah di Liga Lokal, Al Nassr dan CR7 Tangguh di Liga Champions AsiaMeski kalah terus dalam dua laga awal Saudi Pro League 2023–2024, performa apik ditampilkan Al Nassr FC di luar negeri.
Baca lebih lajut »
Operator Liga 1 LIB Manjakan Suporter dengan Kolaborasi Bersama VirtualnessUsaha untuk memaksimalkan kompetisi Liga 1 2023/24 terus dilakukan oleh PT Liga Indonesia Baru (LIB).
Baca lebih lajut »
Hadir di Yogyakarta, Para Akademisi dan Guru Mendeklarasikan Diri Dukung GanjarPara guru dan akademisi mendeklarasikan dukungan terhadap Bacapres 2024 Ganjar Pranowo saat kegiatan Temu Kebangsaan di Yogyakarta, Selasa (22/8).
Baca lebih lajut »
Gibran Mengaku Tak Tahu Megawati dan Ganjar Temu Kader PDIP di YogyakartaGibran Rakabuming Raka menunggu perintah PDIP untuk mengarahkan para relawannya menjelang Pemilu 2024. Namun sejauh ini belum ada arahan dari pimpinan pusat PDIP.
Baca lebih lajut »