Ari mengaku optimis pembangunan IKN terus berlanjut meski Presiden Jokowi tak lagi menjabat Sebab Presiden terpilih Prabowo Subianto telah memastikan melanjutkan legasi Jokowi itu
Jika di Jakarta orang sedang sibuk dengan sidang korupsi timah, ternyata tidak berpengaruh di Bangka Belitung. Praktik liar tambang timah masih merajalela. akan kembali berkunjung ke Ibu Kota Negara Nusantara, pada Jumat, 11 Oktober 2024. Presiden dijadwalkan akan meresmikan Istana Negara.
Selain itu, Ari mengaku optimis pembangunan IKN terus berlanjut meski Presiden Jokowi tak lagi menjabat. Sebab, Presiden terpilih Prabowo Subianto telah memastikan melanjutkan legasi Jokowi itu."Tetap berlanjut dan itu sudah ditegaskan berulang kali bersama oleh Pak Presiden terpilih di KN sendiri dan beliau menyampaikan itu berulang kali, sangat tegas bahwa ini akan dilanjutkan," jelasnya.
"Jadi tentu proses pembangunan ekosistem itu sedang berjalan dan kita tahu sekarang pemerintah sedang menjalankan itu dengan tepat waktu supaya ini bisa berjalan dengan baik, tepat waktu," tandasnya.Presiden Jokowi meminta kepada jajaran menteri dan kepala lembaga tidak membuat kebijakan yang ekstrem demi memastikan tidak ada riak-riak atau gejolak sampai pemerintahan baru terbentuk.
Praktik politik uang, baik si pemberi maupun penerima di Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Jakarta 2024 bisa dipidana dengan ancaman hukuman penjara maupun denda.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Presiden kembali 'Ngantor' di IKN, Wapres Batalkan Kunker dan Nyusul Siang IniBandara IKN siap melayani Presiden Jokowi berkantor hingga jelang pelantikan Presiden baru pada 20 Oktober 2024.
Baca lebih lajut »
Presiden Berkantor Lagi di IKN, Wapres Batalkan Kunjungan dan Menyusul Siang IniBandara IKN siap melayani Presiden Jokowi berkantor hingga jelang pelantikan presiden baru pada 20 Oktober 2024.
Baca lebih lajut »
Presiden Jokowi: IKN Bukan Proyek JokowiPresiden Jokowi menceritakan hakikat kepindahan Ibu Kota ke IKN yang bukan hanya memindahkan kantor secara fisik.
Baca lebih lajut »
Ikuti Arahan Jokowi, Otorita IKN Tawarkan 101 Persil Lahan di KIPP IKN untuk UMKMLahan-lahan berpotensi di KIPP IKN dapat dialokasikan untuk UMKM dan badan usaha perorangan.
Baca lebih lajut »
Jokowi Berkantor di IKN, Pelaku Usaha Hotel Qubika Optimis dengan Investasi IKNPara pelaku usaha mengaku optimis dengan potensi pertumbuhan ekonomi di IKN yang dibarengi dengan pesatnya pengembangan wilayah inti dan penyangga IKN
Baca lebih lajut »
Jokowi Berkantor di IKN, Beri Arahan TNI-Polri Hingga Bahas Pembangunan IKNPresiden Jokowi meminta TNI-Polri untuk menjaga stabilitas politik dan sosial menjelang masa transisi pemerintahan serta pelaksanaan Pilkada Serentak 2024.
Baca lebih lajut »