Kegiatan pembagian 1.067 paket sembako ini sebagai wujud kepedulian PT PP untuk membantu masyarakat sekitar. PTPP
jpnn.com, JAKARTA - PT PP memberikan paket sembako gratis kepada masyarakat di sekitar lingkungan kerja perseroan. Bantuan tersebut diberikan sebagai salah satu wujud kepedulian perseroan terhadap masyarakat sekitar serta dalam rangka menyambut HUT perseroan ke-67. Pembagian sembako secara simbolis ini diserahkan langsung oleh Direktur Utama PT PP Novel Arsyad didampingi oleh SVP Corporate Secretary Yuyus Juarsa dan SVP Divisi HCM Ni Made Sasanti.
Adapun paket sembako yang dibagikan kepada masyarakat tersebut berisi 5 kg beras, satu liter minyak, satu kg gula, lima buah mie instant, satu bungkus kecap ukuran 225 ml, handsanitizer ukuran 60 ml dan masker.Baca Juga: Total ada sebanyak 1.067 paket sembako yang dibagikan oleh perseroan. “Kegiatan pembagian 1.067 paket sembako ini sebagai wujud kepedulian perseroan untuk membantu masyarakat sekitar yang membutuhkan terutama di masa pandemi COVID-19 ini,” ucap Arsyad.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
PT PP Torehkan Karya-Karya Gemilang Dalam Membangun NegeriBerdiri sejak 1953, PT PP berhasil menorehkan sejumlah prestasi dan karya-karya gemilang dalam membangun negeri. PTPP
Baca lebih lajut »
Lebarkan Sayap di Wilayah Asia, PT PP Raih Berbagai Penghargaan InternasionalDengan berbekal pengalaman mengerjakan proyek di luar negeri, PT PP akan kembali mengembangkan sayap ke luar negeri. PTPP
Baca lebih lajut »
PT PP Garap 10 Proyek |em|Green Building|/em| |Republika OnlineProyek green building ini menerapkan konsep teknologi tinggi pada bangunannya
Baca lebih lajut »
Okupansi Naik 145%, PT KAI Tambah Operasional KA Jarak JauhPT Kereta Api Indonesia (KAI) Daerah Operasi (Daops) III Cirebon, kembali menambah operasional kereta jarak jauh setelah...
Baca lebih lajut »
CEO PT PSS Mengaku Belum Terima Gaji Sejak MaretCEO PT PSS Fatih Chabanto mengaku tidak pernah digaji sejak Maret hingga sekarang. Padahal namanya masuk dalam penerima gaji.
Baca lebih lajut »
BUMN PT INUKI Buka Lowongan Pekerjaan, Berikut Syarat dan Cara Pendaftarannya...BUMN PT Industri Nuklir Indonesia (INUKI) membuka lowongan pekerjaan untuk kualifikasi pendidikan minimal D3/D4. Simak syarat dan cara pendaftarannya.
Baca lebih lajut »