Iran lagi-lagi salah tembak sasaran. Jika dulu yang jadi korban salah sasaran adalah pesawat sipil Ukraina, kini korbannya kapal perang Iran. Iran
Ingatan publik tentu masih hangat soal tragedi maskapai Ukraina yang jatuh pada Januari 2020. Pesawat penumpang Ukraina tersebut ditembak jatuh pada Rabu , beberapa jam setelah Iran melancarkan serangan rudal balistik ke dua pangkalan militer yang menjadi markas pasukan Amerika Serikat di Irak.
"Dalam kondisi seperti itu, dikarenakan kesalahan manusia dan dalam cara yang tak disengaja, penerbangan itu ditembak," demikian statemen militer Iran. Militer Iran pun meminta maaf atas musibah itu dan menyatakan akan memperbaiki sistemnya untuk mencegah terulangnya kesalahan serupa di masa mendatang.
Sebelumnya, Iran sempat membantah tuduhan salah tembak ini. Kepala Departemen Penerbangan Nasional Iran, Ali Abedzadeh, yang secara yakin menyatakan tidak ada rudal yang mengenai pesawat maskapai Ukraine International Airlines yang membawa 176 penumpang dan awak tersebut.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Rudal Iran Tak Sengaja Kenai Kapal Saat Latihan Militer, 19 Orang TewasSebuah kapal perang Iran tak sengaja tertembak rudal saat latihan militer di Teluk Oman. Sedikitnya 19 orang tewas dalam insiden ini. RudalIran TelukOman
Baca lebih lajut »
Wacana Pertukaran Tahanan AS-Iran Mulai Terbuka - Internasional - koran.tempo.coPandemi Covid-19 menjadi alasan kedua negara yang bermusuhan ini bertukar tahanan.
Baca lebih lajut »
Latihan Perang Angkatan Laut Iran Memakan Korban Jiwa |Republika OnlineSatu orang dinyatakan meninggal saat latihan perang AL Iran.
Baca lebih lajut »
Kapal Perang Iran Tertembak Rudal saat Latihan, 19 Awak TewasSebuah rudal yang dilepaskan dalam latihan perang di Teluk Oman meleset dan menghantam kapal pendukung Iran hingga menewaskan 19 orang.
Baca lebih lajut »
Iran Siap Bertukar Tahanan dengan AS tanpa PrasyaratKetegangan antara dua musuh bebuyutan telah meningkat sejak 2018 ketika Presiden AS Donald Trump keluar dari kesepakatan nuklir penting yang dinegosiasikan antara Teheran dan kekuatan dunia.
Baca lebih lajut »
Iran Siap Tukar Tahanan dengan AS untuk Antisipasi Virus CoronaIran menyatakan siap bertukar secara penuh 'tanpa prasyarat', tetapi Washington belum menanggapinya.
Baca lebih lajut »