JPNN.com : Ratusan petarung amatir dan profesional ikut kompetisi pencak silat bebas bertajuk 'Duel XII' di GOR Pajajaran, Kota Bandung.
jpnn.com - Bandung Fighting Club kembali menggelar kompetisi pencak silat bebas bagi para petarung kelas profesional dan amatir. Ketua Umum Bandung Fighting Club Edwin Senjaya mengatakan tahun ini ada dua nomor yang dipertandingkan.
"Tahun ini animonya cukup besar sama seperti tahun-tahun sebelumnya. Ada dua nomor yang kami pertandingkan," kata Edwin dalam konferensi pers 'Duel XII' di Kota Bandung, Sabtu . Di sana, para petarung akan dilatih dan bertemu dengan atlet-atlet profesional yang berpengalaman. Ini juga sebagai ajang penilaian kualitas petarung asal Jawa Barat.
Menurut Edwin, banyak potensi petarung lokal yang perlu dibina dan digali lagi kemampuannya. Melalui Duel dan One Pride MMA, diharapkan bisa mencetak calon atlet berprestasi.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Duel Antarlini Timnas Indonesia vs Jepang: Tugas Berat Sandy Walsh Menjaga Kaoru MitomaDuel-duel menarik bakal tersaji ketika Timnas Indonesia menjamu Timnas Jepang
Baca lebih lajut »
Jelang Duel di SUGBK, Pelatih Arab Saudi Sebut Duel Lawan Indonesia Bakal SulitPelatih Timnas Arab Saudi, Herve Renard, meyakini pertandingan lawan Timnas Indonesia bakal berjalan sulit bagi anak-anak asuhnya.
Baca lebih lajut »
Heri Koswara Ingin Pastikan Setiap Warga Kota Bekasi Berkesempatan Dapat PekerjaanBerita Heri Koswara Ingin Pastikan Setiap Warga Kota Bekasi Berkesempatan Dapat Pekerjaan terbaru hari ini 2024-11-01 15:51:29 dari sumber yang terpercaya
Baca lebih lajut »
Setia Dampingi Prabowo, Mayor Teddy Berkesempatan Bertemu Biden dan Para Pemimpin DuniaSekretaris Kabinet (Seskab) Mayor Teddy Indra Wijaya terus menunjukkan dedikasinya dengan mendampingi Presiden Prabowo Subianto dalam berbagai pertemuan penting.
Baca lebih lajut »
Tujuh tahanan kabur, Komisi XII DPR sidak Rutan Kelas I SalembaKetua Komisi XIII DPR RI Willy Aditya bersama anggota DPR lainnya melakukan inspeksi mendadak (sidak) ke Rumah Tahanan (Rutan) Kelas I Salemba, Jakarta Pusat, ...
Baca lebih lajut »
Komisi XII DPR RI Tinjau Kegiatan Operasional ke Pertamina EP Field TambunTiga strategi peningkatan lifting migas yang meliputi ekplorasi massif optimalisasi lapangan produksi dan reaktivasi lapangan dan sumur idle
Baca lebih lajut »