Kasus terkonfirmasi positif Covid-19 di Indonesia mencapai 26.347 pada Jumat (4/3/2022).
Satuan Tugas Penanganan Covid-19 melaporkan, penambahan 26.347 kasus Covid-19 dikontribusikan oleh 34 provinsi. Jawa Barat menyumbang kasus Covid-19 harian terbanyak yakni 5.312. DKI Jakarta menyusul dengan 3.727 kasus.Selanjutnya Jawa Tengah 3.324, Jawa Timur 2.331, DI Yogyakarta 2.229, Kalimantan Timur 1.112, dan Banten 1.050. Sedangkan 27 provinsi lainnya menyumbang kasus virus Corona harian di bawah 1.000.
Sementara itu, kasus aktif atau pasien Covid-19 yang menjalani perawatan di rumah sakit maupun isolasi di rumah mencapai 517.253 orang hari ini. Jumlahnya berkurang 14.443 dari data Kamis 3 Maret 2022 yang menunjukkan masih 531.696 orang. Kasus kematian akibat Covid-19 bertambah 328 orang. Dengan demikian, total kumulatif menjadi 149.596 orang. Kemudian, pasien sembuh dari virus Corona itu ada 40.462. Total keseluruhan pasien sembuh mencapai 5.026.853.Lonjakan kasus Covid-19 varian Omicron di Jabodetabek, Pemerintah siapkan sejumlah langkah mitigasi. Percepatan vaksinasi booster jadi prioritas dan wajib sudah dua kali vaksin jika ingi beraktivitas di ruang publik.
2 dari 4 halamanSebaran Kasus Positif Covid-19:Berikut sebaran penambahan kasus Covid-19 di 34 provinsi per 4 Maret 2022:Jawa Tengah: tambah 3.324 kasus Covid-19Kalimantan Timur: tambah 1.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Kasus Covid-19 Hari Ini Bertambah 37.259, Terbanyak di Jawa BaratKasus Covid-19 Hari Ini Bertambah 37.259, Terbanyak di Jawa Barat TempoNasional
Baca lebih lajut »
Kasus Aktif Covid-19 di Sintang Lampaui Puncak Penularan Tahun LaluPenularan Covid-19 di wilayah Kalimantan Barat terus terjadi. Bahkan, kasus aktif di Kabupaten Sintang telah melampaui puncak kasus tahun lalu. Upaya vaksinasi terus digencarkan. Nusantara AdadiKompas
Baca lebih lajut »
Akademisi: Musim pancaroba dapat mendorong kenaikan kasus COVID-19Akademisi Fakultas Kedokteran Universitas Mulawarman Samarinda, Kalimantan Timur, menilai musim pancaroba dapat mendorong kenaikan angka kasus konfirmasi ...
Baca lebih lajut »
Kasus Meninggal karena COVID-19 di Sulut Meningkat Jadi 1.101 Orang |Republika OnlineSatgas Covid-19 Sulut sebut kasus meninggal sebagian besar miliki komorbid
Baca lebih lajut »
HEADLINE: Kasus COVID-19 Mulai Menurun, Indonesia Siapkan Skenario dari Pandemi ke Endemi?Kondisi kasus baru COVID-19 menunjukkan penurunan setiap harinya, mungkinkah dalam waktu dekat status pandemi akan berubah menjadi endemi?
Baca lebih lajut »
Perubahan Cuaca dari Panas ke Hujan Picu Peningkatan Kasus Covid-19 | Kabar24 - Bisnis.comAkademisi dari Fakultas Kedokteran Universitas Mulawarman Samarinda, menyebut bahwa perubahan cuaca panas ke hujan atau dari panas ke dingin bisa memicu peningkatkan kasus Covid-19.
Baca lebih lajut »