Pemerintah Provinsi Jawa Tengah (Jateng) akan memperketat peredaran hewan ternak dari Jatim menyusul persebaran wabah penyakit mulut kuku (PMK).
Hanya saja sudah ada beberapa gejala PMK yang ditemukan di sejumlah tempat di Jateng. “Kalau gejala memang ada, khususnya yang ada di Jateng. Itu [gejala] ada di Boyolali. Saat ini sedang kami konfirmasi. Gejalanya itu, suhu tubuh ternak menjadi tinggi atau demam, dan ini masih belum pasti [PMK],” ujarnya.
Hingga saat ini, pihaknya masih berkoordinasi dengan pemerintah di tiap kabupaten/kota di Jateng untuk meningkatkan kewaspadaan terhadap persebaran PMK. Selain itu, ia meminta peternak untuk menjunjung tinggi konsep menjaga kesehatan hewan ternaknya.Sementara itu, Gubernur Jateng, Ganjar Pranowo, menginstruksikan kepada jajarannya untuk memperketat penjagaan di wilayah perbatasan. Hal ini dikarenakan kasus PMK sudah terdeteksi di Jatim.
“Sekarang kita siaga hepatitis anak dan kesehatan hewan, terutama penyakit mulut kuku. Ini sudah ada di Jatim dan kita perketat di perbatasan,” ujar Ganjar.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Kerahkan Pakar dan Dokter Hewan agar Warga Jatim Tak PanikSosialisasi dan edukasi tentang wabah penyakit dan mulut yang menyerang populasi ternak di Jawa Timur diperlukan agar tidak membuat masyarakat panik dan paham bahwa daging ternak tetap aman dikonsumsi. Nusantara AdadiKompas
Baca lebih lajut »
Kadinkes Jatim Sebut, Kasus Anak yang Meninggal di Tulungagung Masuk Kategori Sindrom JaundiceTerkait meninggalnya seorang bocah di Tulungagung yang diduga terjangkit hepatitis akut misterius, Dinas Kesehatan Jawa Timur belum bisa memastikan, karena...
Baca lebih lajut »
PMK Terindikasi Jangkit Ribuan Ternak di Jatim Jelang Kurban, Mentan Siapkan Vaksin - Pikiran-Rakyat.comEmpat daerah di Jawa Timur, yaitu Kabupaten Gresik, Lamongan, Sidoarjo, dan Mojokerto dinyatakan terjangkit wabah PMK.
Baca lebih lajut »
PLN Jatim Proyeksikan Pertumbuhan Pelanggan Baru Capai 6 Persen |Republika OnlineBPS Jawa Timur mencatat pertumbuhan ekonomi mencapai 5,2 persen
Baca lebih lajut »
Wabah Penyakit Mulut dan Kuku Serang Ribuan Sapi di JatimPenyakit menular ini telah menyerang sekitar 1.247 ekor ternak sapi di Kabupaten Gresik, Lamongan, Sidoarjo, dan Mojokerto
Baca lebih lajut »