PT Jasamarga Balikpapan-Samarinda terus mempercepat upaya perbaikan dan pemeliharaan jalan berlubang dan penurunan badan jalan selama 24 jam penuh.
Guna meminimalisir risiko terjadinya kecelakaan akibat jalan berlubang dan penurunan jalan, PT Jasamarga Balikpapan-Samarinda mempercepat upaya perbaikan dan pemeliharaan jalan berlubang. Balikpapan-Samarinda selaku operator jalan tol Balikpapan-Samarinda , terus mempercepat upaya perbaikan dan pemeliharaan jalan berlubang dan penurunan badan jalan selama 24 jam penuh.
"Perbaikan kami lakukan untuk menunjang masa mudik lebaran, terutama pada standar pelayanan kami melakukan target waktu pelaksanaan 1 X 24 jam untuk lubang, dan perbaikan penurunan jalan selama satu pekan terakhir," kata Heri saat ditemui reporterInfografik Tarif Tol Trans-Jawa Pada Lebaran 2023Menurutnya, selain perbaikan penurunan badan jalan, pihak PT Jasamarga Balikpapan-samarinda juga memastikan bahwa rambu dan lampu penerangan jalan juga akan menyala 100 persen pada saat malam...
Selain itu, percepatan perbaikan dan pemeliharaan jalan tol Balsam ini, juga akan difokuskan terhadap penanganan longsoran tanah di saat curah hujan tinggi. Hal ini demi meminimalisir terjadinya kecelakaan serta kemacetan panjang akibat longsoran tanah. Hal itu tentu saja bertujuan untuk mempercepat penanganan jika terjadi longsoran tanah secara tiba-tiba, sekaligus untuk penanganan jika terjadi hal yang bersifat emergency.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Kabupaten Tangerang Percepat Perbaikan Jalur Mudik Lebaran 2023Dinas Bina Marga dan Sumber Daya Air Kabupaten Tangerang mempercepat perbaikan jalur mudik Lebaran 2023.
Baca lebih lajut »
Jelang Arus Mudik 2023, Jasamarga Perbaiki Jalan di Ruas Tol Jakarta-CikampekPT Jasamarga Transjawa Tol (PT JTT) mengaku tengah memperbaiki jalan demi meningkatkan kenyamanan dan keamanan pengguna jalan, salah satunya di Jalan Tol Jakarta-Cikampek.
Baca lebih lajut »
PLN Siapkan Pasokan Listrik EBT 4.000 MW untuk Hilirisasi Industri |Republika OnlineDengan co-investment, PLN menggandeng lima industri untuk percepat akses kelistrikan.
Baca lebih lajut »
Perbaikan Jalan Berlubang, Bergelombang dan Retak di Jalur Mudik Kabupaten TemanggungPerbaikan Jalan Berlubang, Bergelombang dan Retak di Jalur Mudik Kabupaten Temanggung TempoRamadan
Baca lebih lajut »
BPJN Kebut Perbaikan Ruas Jalan Jalur Mudik 2023 di JambiPerbaikan kerusakan ruas jalan yang berada di jalur jalan nasional menjadi prioritas kelancaran dan keselamatan mudik Lebaran di wilayah Provinsi Jambi.
Baca lebih lajut »
Dampak Serangan Udara Israel di Gaza, Muncul Lubang RaksasaSerangan udara yang dilancarkan Israel membuat beberapa bangunan rusak hingga terdapat lubang raksasa pada tanah di Gaza.
Baca lebih lajut »