PT Jasa Marga mengoperasikan 12 gardu di Gerbang Tol (GT) Cileunyi, Kabupaten Bandung, Jawa Barat, untuk arus mudik Lebaran 2023. Manajer Area ...
Situasi arus mudik pada H-6 di Gerbang Tol Cileunyi, Kabupaten Bandung, Jawa Barat, Minggu . PT Jasa Marga mengoperasikan 12 gardu di Gerbang Tol Cileunyi, Kabupaten Bandung, Jawa Barat, untuk arus mudik Lebaran 2023.Manajer Area Tol Purbaleunyi Agus Pramono mengatakan sebanyak 12 gardu itu terdiri atas gardu yang masuk ke tol maupun keluar jalan tol.
Sebelumnya, kata dia, gardu yang dioperasikan hanya 11 unit."Kalau data terakhir pada H-7 sudah ada sekitar 30 ribu kendaraan yang keluar GT Cileunyi," kata Agus di Bandung, Minggu.Selain mengoperasikan gardu, kata dia, pihaknya menyediakan "mobile reader" untuk mempercepat proses transaksi di gerbang tol. Adapun MR digunakan petugas Jasa Marga dengan menghampiri mobil untuk melakukan transaksi.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
H-8 Hari Lebaran 2023, Jasa Marga Catat 158 ribu Kendaraan Meninggalkan JabotabekPT Jasa Marga (Persero) Tbk mencatat sebanyak 158.835 kendaraan meninggalkan wilayah Jabotabek pada H-8 Hari Raya Idul Fitri 1444H/Lebaran 2023 yang jatuh pada periode Jumat, 14 April 2023.
Baca lebih lajut »
H-7 Lebaran, 179.028 Kendaraan Tinggalkan JabotabekPT Jasa Marga (Persero) Tbk. mencatat 179.028 kendaraan meninggalkan wilayah Jabodetabek pada H-7 Lebaran 2023.
Baca lebih lajut »
Kemenhub Siap Selenggarakan Mudik 2023, Radio Sonora Dukung Mudik 2023 Dengan Peta Resmi - Sonora.id
Baca lebih lajut »
Celine Dion Bikin Lima Lagu Baru Usai Alami Penyakit Saraf LangkaSoundtrack film akan dirilis pada 12 Mei 2023, sementara, filmnya akan dirilis pada 5 Mei 2023.
Baca lebih lajut »
Jasa Raharja Gratiskan Biaya Pengobatan Korban Kecelakaan Mudik 2023Menurut Rivan, Jasa Raharja menjamin seluruh biaya pengobatan serta pemberian santunan bagi korban kecelakaan pada masa angkutan mudik 2023. - Halaman 1
Baca lebih lajut »
Jasa Raharja Lepas 14 Ribu Peserta Mudik Bersama BUMN 2023 Moda Kereta ApiJasa Raharja melepas keberangkatan para pemudik yang ikut dalam program “Mudik Bersama BUMN 2023” dengan moda kereta api di Stasiun Pasar Senen.
Baca lebih lajut »