JPNN.com : Sepanjang Januari-Maret 2024, Bea cukai telah menyita 2,6 juta batang rokok ilegal di Aceh.
jpnn.com - BANDA ACEH - Bea Cukai terus menggempur rokok ilegal. Sepanjang Januari hingga Maret 2024, Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Bea Cukai Provinsi Aceh beserta jajaran menyita 2,6 juta batang lebih rokok ilegal."Ada sebanyak 2,6 juta batang lebih rokok ilegal yang disita sejak Januari hingga 20 Maret 2024.
Leni Rahmasari menyebutkan penindakan dan penyitaan rokok ilegal yang terbanyak dilakukan oleh Kantor Pengawasan dan Pelayanan Bea dan Cukai Tipe Madya Pabean C Langsa. Baca Juga:"Jumlah rokok ilegal yang disita mencapai 2,4 juta batang, sedangkan perkiraan nilai barang mencapai Rp 4,48 miliar dan potensi kerugian negara sebesar Rp 3,4 miliar," tuturnya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Menag Yaqut: Beda Awal Ramadan Lumrah, Tetap Saling MenghormatiPemerintah menetapkan 1 Ramadan 1445 Hijrah pada 12 Maret 2024, sementara Muhammadiyah 11 Maret 2024.
Baca lebih lajut »
Rekrutmen Bersama BUMN Dibuka Besok, Ini Syarat Usia SMA/Sederajat hingga S2Rekrutmen Bersama BUMN 2024 dibuka mulai 23 Maret 2024 sampai 1 April 2024.
Baca lebih lajut »
Rekrutmen Bersama BUMN 2024 Dibuka Besok, 1.830 Posisi Tersedia!Rekrutmen Bersama BUMN 2024 dibuka 23 Maret 2024 sampai 1 April 2024.
Baca lebih lajut »
Pendaftaran Rekrutmen Bersama BUMN Dibuka Hari Ini! Cek Syaratnya di SiniRekrutmen Bersama BUMN 2024 dibuka mulai hari ini, 23 Maret 2024 sampai 1 April 2024.
Baca lebih lajut »
Jadwal 6 Wakil Indonesia di Babak Semifinal Swiss Open 2024, 23 Maret 2024Jadwal siaran langsung pertandingan enam wakil Indonesia di babak semifinal Swiss Open 2024 pada Sabtu (23/3/2024).
Baca lebih lajut »
Top 3: Rekrutmen Bersama BUMN 2024 Dibuka 23 Maret 2024Berikut ini tiga artikel terpopuler di kanal bisnis Liputan6.com pada Sabtu 23 Maret 2024. Salah satunya mengenai Rekrutmen bersama BUMN di tahun ini.
Baca lebih lajut »