Polres Sukoharjo menyambangi mahasiswa Papua dan NTT yang sedang menuntut ilmu di Kampus Akademi Pelayaran Nasional (APN) Kartasura.
Kapolres Sukoharjo AKBP Wahyu Nugroho Setyawan mengatakan kegiatan silaturahmi tersebut dilakukan untuk menjalin kedekatan dan sinergitas antara kepolisian dengan para pelajar dari Indonesia bagian Timur.Kapolres menambahkan Polres Sukoharjo berkomitmen akan memberikan rasa aman dan nyaman terlebih kepada para pelajar asal Indonesia Timur yang menuntut ilmu di wilayah Kabupaten Sukoharjo.
“Karena adik-adik dari Indonesia Timur ini kebanyakan suka dan jago dalam bermain sepak bola. Untuk itu kita ajak bermain bola bersama agar dapat menambah keakraban antara Polri dengan mereka,” jelas Kapolres.Dalam kunjungan tersebut, Kapolres mengucapkan banyak terima kasih kepada para pelajar asal Papua dan NTT yang telah bekerjasama dengan baik sehingga terbentuk sinergitas antara Kepolisian dengan pelajar dari Indonesia Timur yang ada di Sukoharjo.
“Harapannya ilmu yang didapat tersebut nantinya dapat bermanfaat bagi adik-adik dan keluarga di kampung halaman, serta bermanfaat bagi bangsa dan negara,” imbuhnya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Imbauan Polres Malang Jelang Laga Derby Jatim, Suporter Tolong DiperhatikanJelang laga Derby Jatim, Polres Malang imbau Untuk tidak terprovokasi. Malang
Baca lebih lajut »
Polres Bekasi Tangkap 2 Pengedar Ganja Jaringan Lapas di SumateraKepolisian Resor (Polres) Metro Bekasi Kota menangkap dua pengedar ganja berinisial WS (30) dan RS (25).
Baca lebih lajut »
Polres Sukabumi Olah TKP Kecelakaan Maut Minibus dan Angkot yang Tewaskan 3 OrangUnit Lantas Polres Sukabumi Kota akan melanjutkan olah TKP kecelakaan di Jalan RA Kosasih Kota Sukabumi antara minibus dan angkutan kota.
Baca lebih lajut »
Tim Damai Cartenz dan Polres Mimika tangkap Ketua KNPB TimikaTim Satgas Penegakan Hukum Damai Cartenz dan Polres Mimika, Jumat malam sekitar pukul 20.00 WIT menangkap Ketua Komite Nasional Papua Barat (KNPB) Timika YA ...
Baca lebih lajut »
Polres Bima libatkan eksternal verifikasi pendaftar calon tamtamaPolres Bima, Polda Nusa Tenggara Barat, melibatkan pihak eksternal, yakni Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil, Dinas Pendidikan dan Kebudayaan, serta lembaga ...
Baca lebih lajut »