GELORA.CO - Wali Kota Solo, Gibran Rakabuming Raka kembali beraktivitas usai menjalani isolasi mandiri (isoman) selama 16 hari. Isolasi itu...
- Wali Kota Solo, Gibran Rakabuming Raka kembali beraktivitas usai menjalani isolasi mandiri selama 16 hari.Agenda pertama yang dilakukan Gibran usai sembuh dari COVID-19 adalah bersilaturahmi dengan pengurus Gerakan Pemuda Ka'bah di Gedung Lestari Rahayu Kartopuran, Kelurahan Jayengan, Kecamatan Serengan, Solo, Minggu .
Sejak dinyatakan positif COVID-19, Gibra mengaku sudah menjalani 6 tes swab PCR. Sebanyak 5 tes swab PCR diantaranya menunjukkan hasil positif COVID-19.Bertahan lamanya hasil positif COVID-19 atas serangkaian tes swab PCR itu, disebut Gibran, ikut dipicu penyakit demam berdarah dengue yang turut dideritanya.Sebagai komparasi, saat Gibran dinyatakan positif COVID-19 pada Juli 2021, ia hanya menjalani isolasi mandiri sekitar sepekan."Keluarga aman, sehat semua," tegas dia.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Kelar Isoman, Wali Kota Solo Gibran Ngaku Masih Sering LemasWali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka akhirnya selesai menjalani isoman akibat terpapar Covid-19 dan akan mulai bekerja, Senin (21/3/2022).
Baca lebih lajut »
Gibran Komentari Aksi Konvoi GPK Dicegat Polisi di Solo, Begini KatanyaWali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka memberikan komentar mengenai konvoi kader dan simpatisan Gerakan Pemuda Ka'bah atau GPK yang dihentikan polisi di kawasan Pasar Jongke.
Baca lebih lajut »
Hasil PCR Negatif, Gibran Kembali Beraktivitas | merdeka.comWali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka kembali beraktivitas setelah dinyatakan sembuh dari Covid-19. Putra sulung Presiden Jokowi menghadiri pertemuan dengan pengurus GPK (Gerakan Pemuda Ka'bah) di kawasan Kartopuran, Minggu (20/3) petang.
Baca lebih lajut »
Prakiraan Cuaca Jawa Tengah: Waspada Hujan Lebat di 16 WilayahCuaca Jawa Tengah, Minggu 20 Maret 2022, berpotensi bencana. Warga di sejumlah wilayah ini harap waspada. bmkg
Baca lebih lajut »
MotoGP 2022 - Joan Mir Akui Sangat Suka Dengan Tikungan 16 Sirkuit Mandalika - Tribunnews.comPebalap team Suzuki Ecstar, Joan Mir mengatakan dirinya sangat suka dengan tikungan 16 di Sirkuit Mandalika.
Baca lebih lajut »
Migor Curah di Solo Kisaran Rp 16 Ribu Per KilogramSOLO – Sejumlah pemilik warung dan toko kelontong belum berani kulakan lantaran harga minyak goreng kemasan semakin melambung. Di sisi lain, warga juga mengeluhkan harga minyak goreng curah yang harganya masih beragam di sejumlah pasar tradisional.
Baca lebih lajut »