Jalan Tol JORR Elevated Rp13,43 Triliun Segera Dibangun, Ini Rutenya

Indonesia Berita Berita

Jalan Tol JORR Elevated Rp13,43 Triliun Segera Dibangun, Ini Rutenya
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 Bisniscom
  • ⏱ Reading Time:
  • 39 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 19%
  • Publisher: 59%

Proyek Jalan Tol JORR Elevated terbentang sepanjang 21,50 kilometer dengan titik awal berlokasi di Jatiasih.

Bagikan A- A+ Bisnis.com, JAKARTA - PT Nusantara Infrastructure Tbk. melalui anak usahanya PT Marga Utama Nusantara menjelaskan rencana pembangunan Jalan Tol Jakarta Outer Ring Road Elevated yang saat ini tengah ditenderkan.

"JORR itu dilihat dari jalannya sifatnya bypass road. Mulai di Ulujami dari tol kesatuan barat, selatan timur, awalnya JORR 1 kebon jeruk, disambung JORR 2 di situ Ulujami, di bawa ke atas, karena konsentrasi trafik di situ paling tinggi. Jorr 1 81.000 [kendaraan per hari], JORR 2 seluruhnya 100.000, bypass mestinya sampai Cikampek Elevated," kata Donni di Jakarta, Kamis .

Proyek ini terbentang sepanjang 21,50 kilometer dengan titik awal berlokasi di Jatiasih dan titik akhir berlokasi di Persimpangan Ulujami. Kecepatan rencana 80 km per jam dengan lebar lajur 3,5 m. Doni menjelaskan untuk proyek tersebut, pihaknya telah mengamankan dana investasi melalui fasilitas perbankan yang berlaku hingga 18 bulan ke depan senilai Rp4,3 triliun.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

Bisniscom /  🏆 23. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Jalan Tol Kamal-Teluk Naga-Rajeg Rp18,76 Triliun Segera DibangunJalan Tol Kamal-Teluk Naga-Rajeg Rp18,76 Triliun Segera DibangunKementerian PUPR mulai mematangkan persiapan proyek Jalan Tol Kamal - Teluk Naga - Rajeg sepanjang 38,6 kilometer.
Baca lebih lajut »

Protes 12 Tahun Jalan Dibiarkan Rusak, Warga Bandung Barat Tanam Pohon Pisang di JalanProtes 12 Tahun Jalan Dibiarkan Rusak, Warga Bandung Barat Tanam Pohon Pisang di JalanPohon pisang itu sengaja ditanam warga Bandung Barat sebagai bentuk protes pada pemda yang membiarkan jalan rusak selama 12 tahun.
Baca lebih lajut »

Volume Lalu Lintas Naik, Hutama Karya Rutin Beautifikasi TolVolume Lalu Lintas Naik, Hutama Karya Rutin Beautifikasi TolTingginya pengguna jalan tol mendorong Hutama Karya untuk terus melakukan pemeliharan dan beautifikasi di berbagai ruas tol yang dikelola.
Baca lebih lajut »

Lahan Tol Padang-Sicincin Bebas 84,65%, Menteri PUPR: Pembangunan LanjutLahan Tol Padang-Sicincin Bebas 84,65%, Menteri PUPR: Pembangunan LanjutPembangunan jalan Tol Trans Sumatera; Padang - Sicincin, kembali dimulai pengerjaannya menyusul disposisi Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono, dengan nomor agenda 4579/EM/22 kepada Sekjen PUPR, Dirjen Bina Marga dan Badan Pengelola Jalan Tol (BPJT) untuk memerintahkan PT. Hutama Karya agar melanjutkan pelaksanaan pekerjaan pembangunan.
Baca lebih lajut »

Proyek Gas Kebanggaan Jokowi Beroperasi 100% di Akhir TahunProyek Gas Kebanggaan Jokowi Beroperasi 100% di Akhir TahunLapangan unitisasi gas Jambaran Tiung Biru (JTB) bakal beroperasi penuh pada akhir tahun 2022 ini.
Baca lebih lajut »

Menhub Sebut Proyek Kereta Cepat Jakarta-Bandung Lanjut Sampai SurabayaMenhub Sebut Proyek Kereta Cepat Jakarta-Bandung Lanjut Sampai SurabayaBukan hanya sampai Bandung, Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi menyebut proyek kereta cepat akan diperpanjang sampai Surabaya!
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-01 10:48:27