Jajaran Kemenkumham Sumsel Sumbangkan 364 Kantong Darah ke PMI

Indonesia Berita Berita

Jajaran Kemenkumham Sumsel Sumbangkan 364 Kantong Darah ke PMI
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 KompasTV
  • ⏱ Reading Time:
  • 19 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 11%
  • Publisher: 63%

Sebanyak 364 Orang Jajaran Pegawai di Lingkungan Kanwil Kemenkumham Sumsel Mengikuti Bakti Sosial Donor Darah. Kegiatan Ini Merupakan Kerjasama Dengan PMI.

Bekerjasama Dengan PMI, Jajaran Pegawai di Lingkungan Kanwil Kemenkumham Sumsel Mengikuti Bakti Sosial Donor Darah. PALEMBANG, KOMPAS.TV - Kepala Divisi Administrasi Kanwil Kemenkumham Sumsel, Idris sabtu mengatakan bahwa sebanyak 364 orang jajaran Pegawai di lingkungan Kanwil Kemenkumham Sumsel mengikuti Bakti Sosial Donor Darah. Kegiatan ini merupakan Kerjasama dengan PMI setempat.

Untuk jajaran kemenkumham di Palembang, donor darah terpusat di Kanwil Kemenkumham Sumsel yang diikuti oleh 6 Unit Pelaksana Teknis di wilayah Kota Palembang, yakni Lapas Palembang, Lapas Perempuan Palembang, Rutan Palembang, LPKA Palembang, Bapas dan Rupbasan Palembang. Dari kegiatan yang dilakukan di Kanwil Kemenkumham Sumsel ini terkumpul sebanyak 39 kantong darah.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

KompasTV /  🏆 22. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama



Render Time: 2025-03-11 05:27:16