Jadwal Swiss Open 2022 - 6 Wakil Indonesia Tampil, Anthony Bertemu Musuh Lama
BOLASPORT.COM - Sebanyak enam wakil Indonesia akan berjuang pada babak perempat final Swiss Open 2022 yang akan digelar St. Jakobshalle Basel, Basel, hari ini, Jumat .
Pertandingan pertama akan dibuka lewat penampilan Anthony Sinisuka Ginting selaku unggulan ketiga pada nomor tunggal putra.Dia kini dijadwalkan melawan musuh lamanya, Sameer Verma yang lolos usai mengandaskan Rezky Dwi Cahyo .
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Swiss Open 2022, Fikri/Bagas Ditantang Raksasa Sungai GanggaGanda putra Indonesia, Muhammad Shohibul Fikri/Bagas Maulana melakoni partai perdana Swiss Open 2022 hari ini. Mereka ditantang Raksasa Sungai Gangga.
Baca lebih lajut »
Jadwal Swiss Open 23 Maret 2022, Wakil Indonesia Tanding Hari Ini - Pikiran-Rakyat.comBerikut jadwal pertandingan Swiss Open, Rabu, 23 Maret 2022, 10 perwakilan Indonesia akan bertanding.
Baca lebih lajut »
Kata Adnan / Mychelle Usai Singkirkan Praveen / Melati di Swiss Open 2022Adnan / Mychelle berhasil lolos ke babak 16 besar Swiss Open 2022. Terbantu penampilan tak maksimal Praveen / Melati.
Baca lebih lajut »
Tim Bulu Tangkis China Mundur dari Swiss Open 2022, Ini AlasannyaTim bulu tangkis China dipastikan pulang tanpa gelar dari ajang Swiss Open 2022, lantaran diterpa badai Covid-19.
Baca lebih lajut »
Sore Ini, Bagas/Fikri Beraksi di Swiss Open 2022Bagas/Fikri atau yang kini punya nama panggilan Bakri tersebut akan menghadapi unggulan ketiga asal India, Satwiksairaj Rankireddy/Chirag Shetty.
Baca lebih lajut »
Hasil Swiss Open 2022: Jonatan Christie Lolos ke 16 Besar, Jumpa Wakil MalaysiaJonatan Christie melaju ke babak 16 besar Swiss Open 2022. Dia sudah ditunggu tunggal putra Malaysia Ng Tze Yong.
Baca lebih lajut »